Tag: pekerja migran

Bank Mandiri borong 3.000 ton unit karbon di Bursa Karbon

Corporate Secretary PT Bank Mandiri Tbk Rudi As Aturridha mengungkapkan perseroan membeli sekitar 3.000 ton CO2 (unit karbon) pada tahap awal ...

Apjati dorong Kemnaker cabut izin perusahaan penempatan PMI ilegal

Dewan Pimpinan Pusat Asosiasi Perusahaan Jasa Tenaga Kerja Indonesia (DPP Apjati) mendorong Kementerian Ketenagakerjaan mencabut izin operasional ...

KJRI Kuching bantu selamatkan WNI korban kekerasan di Malaysia

Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Kuching bantu menyelamatkan seorang perempuan Indonesia yang mendapat penyiksaan dari seorang laki-laki ...

KBRI pantau kasus WNI diduga bawa 58,9 kg sabu di Malaysia

Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia  mengatakan bahwa Kedutaan Besar Republik Indonesia di Kuala Lumpur tengah memantau kasus penangkapan ...

Sebanyak 224 awak kabin Indonesia direkrut maskapai internasional

Sebanyak 224 awak kabin terdiri dari kru pesawat, pilot, dan mekanik asal Indonesia direkrut untuk bekerja di maskapai internasional yakni Saudi ...

Menaker: Pengawas berperan penting tegakan hukum ketenagakerjaan

Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah menyampaikan pengawas ketenagakerjaan memiliki peran penting dalam penerapan dan penegakan hukum ...

Kemnaker ajak P3MI introspeksi wujudkan tata kelola PMI berjalan baik

Kementerian Ketenagakerjaan mengajak Perusahaan Penempatan Pekerja Migran Indonesia (P3MI) saling introspeksi dan berbenah diri dalam rangka ...

KJRI kawal kasus pekerja migran dipukul di kedai makan di Kuching

Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Kuching mengawal dan membantu Pekerja Migran Indonesia yang mengalami pemukulan di sebuah kedai makan di ...

Polda NTB terima laporan TPPO seorang PMI asal Lombok Utara

Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat menerima laporan dugaan tindak pidana perdagangan orang (TPPO) seorang Pekerja Migran Indonesia (PMI) perempuan ...

TETO akan permudah pengurusan visa keluarga korban ledakan di Taiwan

Kantor Ekonomi dan Perdagangan Taipei (TETO) menyampaikan bahwa pihaknya akan mempermudah pengurusan visa untuk anggota keluarga korban ledakan ...

Anggota DPR ungkap kejanggalan penyekapan warga Purwakarta di Kamboja

Anggota DPR RI Dedi Mulyadi mengungkap kejanggalan pasangan suami istri asal Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat, yang mengaku sebagai korban ...

Kemnaker cegah keberangkatan 32 calon pekerja migran non-prosedural

Kementerian Ketenagakerjaan melalui Tim Pengawas Ketenagakerjaan berhasil mencegah keberangkatan 32 orang calon pekerja migran Indonesia secara ...

Dubes harap Muhammadiyah perkuat sinergi dengan kelompok WNI di Jepang

Duta Besar Republik Indonesia untuk Jepang Heri Akhmadi berharap Muhammadiyah dapat memperkuat sinergi dengan kelompok masyarakat Indonesia lainnya ...

KBRI berhasil selamatkan WNI korban penculikan di Malaysia

Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Kuala Lumpur melalui koordinasi erat dengan KJRI Penang dan Kepolisian Malaysia berhasil menyelamatkan ...

Pengangguran di NTB terbanyak lulusan perguruan tinggi 

Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Nusa Tenggara Barat mencatat angka pengangguran di wilayah itu terbanyak dari para pencari kerja lulusan ...