Tag: pekerja migran

Imigrasi tekan potensi TPPO lewat 71 Desa Binaan di Kepri

Direktorat Jenderal (Ditjen) Imigrasi, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI berupaya menekan potensi tindak pidana perdagangan ...

KBRI Seoul akan upayakan fasilitas bebas visa bagi WNI kunjungi Korsel

KBRI Seoul akan terus mengupayakan fasilitas bebas visa untuk kunjungan singkat warga negara Indonesia (WNI) ke Korea Selatan. “Ini sudah ...

KBRI: Isu "aging population" Korsel bisa jadi peluang untuk Indonesia

Kuasa Usaha Ad Interim KBRI Seoul Zelda Wulan Kartika mengatakan isu aging population atau populasi yang semakin menua di Korea Selatan, bisa ...

Organisasi buruh dan Uni Eropa perkuat hak pekerja migran

Uni Eropa (UE) bekerjasama dengan Organisasi Perburuhan Internasional (ILO) dan Kantor PBB Urusan Narkoba dan Kejahatan (UNODC) meluncurkan prakarsa ...

Pemkot Depok ajak perusahaan ikut kurangi angka pengangguran

Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono mengajak perusahaan yang berdomisili di kota tersebut untuk ikut mengurangi angka ...

Bareskrim terima dan dalami laporan ABK korban TPPO

Bareskrim Polri telah menerima laporan yang dilayangkan delapan pekerja migran Indonesia yang bekerja sebagai anak buah kapal (ABK) di kapal ...

Polisi tetapkan satu tersangka kasus PMI ilegal di batas RI-Malaysia

Kepolisian Resor Kapuas Hulu, Provinsi Kalimantan Barat menetapkan satu orang tersangka berinisial S (34) dalam kasus penyeludupan Pekerja Migran ...

Polda NTB perjuangkan hak restitusi korban pekerja migran ilegal

Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat memperjuangkan hak restitusi atau kerugian bagi para korban penipuan pengiriman pekerja migran Indonesia ilegal ...

BP2MI: Persaingan peluang kerja ke Korea Selatan sangat ketat

Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Benny Rhamdani mengatakan persaingan peluang kerja pekerja migran asal Indonesia ke Korea ...

Kemnaker terus dorong BLK Komunitas jadi inkubator wirausaha

Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) RI Ida Fauziyah menyatakan bahwa Kementerian Ketenagakerjaan terus mendorong Balai Latihan Kerja (BLK) Komunitas ...

Indonesia-Austria jalin kerja sama rekrutmen tenaga kerja terampil

Pemerintah Indonesia dan Austria menandatangani nota kesepahaman (Memorandum of Understanding/MoU) tentang rekrutmen tenaga kerja profesional dan ...

Kepala BP2MI ingatkan calon PMI tak percaya janji penempatan LPK nakal

Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) mengingatkan kepada calon pekerja migran Indonesia (PMI) untuk berhati-hati dengan lembaga ...

BP2MI sebut ada potensi penambahan sektor penempatan PMI ke Jerman

Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Benny Rhamdani mengatakan terdapat potensi penambahan sektor konstruksi untuk diisi ...

Kepala BP2MI minta PMI bekerja dengan baik di negara penempatan

Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Benny Rhamdani meminta para pekerja migran Indonesia (PMI) melaksanakan tugasnya dengan ...

Permendag No. 7/2024 dan komitmen melindungi industri nasional

Kebijakan pembatasan jumlah barang bawaan penumpang pesawat dari luar negeri sempat menjadi polemik belakangan ini. Hal ini tentunya berkaitan dengan ...