Tag: pasukan pengibar bendera pusaka

Tim Paskibraka Pancasila Tangguh kibarkan bendera merah putih

ANTARA - Upacara Peringatan Detik-detik Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia ke-77 di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (17/8), dipimpin Presiden ...

"Flypass" pesawat tempur dan bendera raksasa meriahkan HUT Ke-77 RI

Atraksi pesawat tempur TNI Angkatan Udara atau "flypass" dan pengibaran bendera raksasa oleh Helikopter TNI AU dan Kepolisian RI mewarnai ...

Sirine dan tembakan meriam tandai dimulainya Upacara Detik Proklamasi

Bunyi sirine dan tembakan meriam sebanyak 17 kali oleh Pasukan TNI AD menandai dimulainya Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi sebagai ...

Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan ke-77 RI

Presiden Joko WIdodo menyerahkan Sang Saka Merah Putih kepada Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) dalam Upacara Peringatan Detik-Detik ...

Presiden Jokowi jadi Inspektur Upacara HUT Ke-77 RI

Presiden Joko Widodo menjadi Inspektur Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Tahun 2022 di Istana Merdeka Jakarta, Rabu. Presiden Jokowi dan ...

Ibu Negara Iriana Jokowi kenakan pakaian adat dari Buton

Ibu Negara Iriana Joko Widodo mengenakan pakaian adat dari Buton Sulawesi Tenggara saat menghadiri Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi tahun ...

Wapres Ma'ruf Amin kenakan baju adat Banten saat upacara HUT ke-77 RI

Wakil Presiden Ma'ruf Amin beserta Ibu Wury Ma'ruf Amin mengenakan pakaian adat dari provinsi Banten saat menghadiri Upacara Peringatan ...

SBY kenang ketangguhan bangsa Indonesia hadapi tsunami dan gempa

Presiden ke-6 Republik Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono mengenang bangsa Indonesia sebagai bangsa yang tangguh saat menghadapi bencana tsunami pada ...

Susunan pembawa bendera dan komandan upacara Peringatan HUT RI

Tim Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) yang bertugas untuk mengibarkan bendera Merah Putih pada Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi ...

Presiden Jokowi kenakan baju adat Sulawesi Tenggara saat HUT ke-77 RI

Presiden Joko Widodo mengenakan baju adat Dolomani dari provinsi Sulawesi Tenggara saat Upacara Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Republik ...

Pertunjukan seni sambut perayaan HUT RI di Istana Merdeka

Beragam pertunjukan seni disuguhkan menjelang Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi pada 17 Agustus 2022 di Istana Merdeka Jakarta. Mulai ...

Pengguna jalan diimbau hindari Istana selama peringatan HUT RI

Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya mengimbau pengguna jalan untuk menghindari kawasan Istana Merdeka dan Negara karena akan dilakukan penutupan ...

Polisi rekayasa lalin di Istana Presiden untuk upacara HUT Kemerdekaan

Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya melakukan rekayasa lalu lintas di sekitar Istana Merdeka dan Istana Negara untuk pengamanan ...

Lidia Dimara, siswi asli Papua bangga menjadi Paskibra

Jalannya tegap dengan sorot pandangan matanya selalu ke depan itulah sosok siswi terbaik SMA Yayasan Pendidikan Kristen Lidia Dolpina Dimara (17) di ...

Anies ingatkan pengibaran bendera tak hanya dimaknai secara seremoni

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan  mengukuhkan Anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) tingkat provinsi DKI Jakarta di Balai Kota ...