Tag: paskah

Katedral Surabaya siapkan kuota 5.000 jemaat untuk perayaan Paskah

Pengurus Gereja Katolik Paroki Hati Kudus Yesus Katedral Surabaya, yang berlokasi di Jalan Polisi Istimewa, menyiapkan kuota 5.000 untuk jemaat dalam ...

Menko Polhukam cek pengamanan tri hari suci Paskah di Katedral

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Marsekal TNI (Purn.) Hadi Tjahjanto mengecek langsung pengamanan di Gereja ...

Jokowi berbincang dengan Prabowo-Airlangga di sela buka puasa bersama

Presiden Joko Widodo sempat berbincang dengan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dan Menteri Koordinator bidang Perekonomian Airlangga Hartarto di ...

Nasi mandi jadi hidangan utama 'bukber' Presiden dan para menteri

Kementerian Sekretariat Negara (Kemensetneg) menyajikan hidangan khas dari selatan Jazirah Arab berupa nasi mandi hingga martabak telur sebagai ...

PLN NTT menjamin keandalan listrik saat Paskah dan Idul Fitri 2024

PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Nusa Tenggara Timur (NTT) menjamin keandalan listrik selama hari besar keagamaan, baik Paskah maupun Idul Fitri ...

Polres Jakut turunkan personel kawal Jumat Agung di 154 gereja

Polres Metro Jakarta Utara menurunkan personel untuk mengawal pelaksanaan Jumat Agung di 154 gereja daerah setempat. "Kami menyiapkan ...

Kapolres Jakut cek sejumlah gereja jelang Jumat Agung

Kapolres Metro Jakarta Utara (Jakut) melakukan pengecekan sejumlah gereja di daerah setempat jelang peringatan Jumat Agung wafatnya Isa Almasih pada ...

Katedral Jakarta memperingati Paskah dengan Siluet Wayang Paskah 2024

Gereja Katedral Jakarta memperingati Hari Raya Paskah 2024 dengan dekorasi Siluet Wayang Paskah 2024, sebagai perwujudan dari tema Paskah Solidaritas ...

Basarnas siagakan personel dukung perayaan Semana Santa 2024

Basarnas Maumere menyiagakan personel dan kapal untuk mendukung pengamanan perayaan tradisi keagamaan Pekan Suci Paskah Semana Santa 2024 di ...

Polda beri rasa aman masyarakat Papua pada hari besar keagamaan

Kepolisian Daerah (Polda) Papua berkomitmen memberi rasa aman kepada masyarakat pada hari-hari besar keagamaan, baik agama Islam maupun Nasrani, ...

Pemprov PBD sediakan pangan murah jawab kebutuhan masyarakat

Pemerintah Provinsi Papua Barat Daya (Pemprov PBD) menyediakan pangan murah untuk menjawab kebutuhan masyarakat di tengah harga kebutuhan pokok ...

Panitia siapkan jalur khusus peziarah rentan Semana Santa Larantuka

Panitia Semana Santa Larantuka 2024 menyiapkan jalur khusus bagi para peziarah rentan yang hadir di Kota Larantuka, Flores Timur, Nusa Tenggara Timur ...

ITDC mencatat hotel mulai terima pemesanan kamar libur Lebaran

BUMN PT Pengembangan Pariwisata Indonesia (ITDC) mencatat hotel di kawasan pengelolaan the Nusa Dua di Kabupaten Badung, Bali, mulai menerima ...

PLN siagakan alat kelistrikan andal untuk Semana Santa Larantuka

PT PLN (Persero) menyiagakan para personel dan peralatan untuk mendukung kelistrikan andal pada momen perayaan Semana Santa Larantuka di Kabupaten ...

Uskup Larantuka pastikan Prosesi Semana Santa berjalan aman dan lancar

Uskup Larantuka Mgr. Fransiskus Kopong Kung memastikan bahwa pelaksanaan tradisi Umat Katolik di Larantuka berupa Prosesi Semana Santa akan berjalan ...