Tag: pasca pandemi

Pengamat ekonomi sebut TPID berhasil kendalikan inflasi

Pengamat ekonomi Arisyi Raz menyebut kinerja Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) yang bertugas untuk menjaga agar harga barang dan jasa di daerah ...

Menjadikan ekspor benar-benar sebagai penyangga ekonomi Indonesia

Tahun 2022 dinilai sebagai masa-masa keluar dari pandemi COVID-19 yang menghantam seluruh dunia 2 tahun sebelumnya. Masyarakat yang kala itu dipaksa ...

Pemprov Kepri pulihkan pariwisata pasca pandemi COVID-19

Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Pemprov Kepri) melakukan pemulihan pariwisata dan ekonomi kreatif (parekraf) pasca pandemi COVID-19. Gubernur ...

BI: Keketuaan ASEAN lanjutkan kepemimpinan RI usai Presidensi G20

Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) Dody Budi Waluyo mengatakan Keketuaan Indonesia dalam ASEAN 2023 melanjutkan kepemimpinan sebelumnya dalam ...

BI Papua sebut kebutuhan uang tunai Ramadhan 1444 H naik 3,1 persen

Kantor Perwakilan (KPw) Bank Indonesia (BI) Provinsi Papua menyebutkan kebutuhan uang tunai selama bulan Ramadhan dan Idul Fitri 1444 Hijriah naik ...

Geliat wisata selam Sabang usai terkurung pandemi

Gelembung-gelembung udara keluar dari celah dasar laut berpasir di kedalaman sekitar 10 meter. Terdapat puluhan bahkan ratusan titik celah dasar laut ...

Bi Sulsel lepas mobil kas keliling penukaran uang pecahan kecil

Deputi Perwakilan Kantor Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Selatan Rudy Bambang Wijanarko melepas mobil kas keliling penukaran pecahan kecil untuk ...

Indonesia incar pengusaha Shandong di China

Pemerintah Indonesia mengincar para pengusaha dari Provinsi Shandong, China, untuk berinvestasi di berbagai daerah di Indonesia pasca-pandemi ...

Sandiaga ajak generasi muda berperan aktif dalam ekonomi kreatif

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI, Sandiaga Salahuddin Uno mengajak kalangan generasi muda termasuk di Provinsi Gorontalo untuk berperan ...

Kesiapan operator telekomunikasi hadapi mudik Lebaran 2023

Kementerian Perhubungan melalui Badan Kebijakan Transportasi (BKT) dalam surveinya menyebutkan potensi pergerakan masyarakat selama masa Lebaran 2023 ...

Pemkot Padang dorong masyarakat transaksi digital di Pasar Pabukoan

Pemerintah Kota Padang, Sumatera Barat mendorong masyarakat berbelanja di Pasar "Pabukoan" yang menjual makanan dan minuman berbuka puasa ...

Ini 8 tips jitu jualan kuliner online agar makin laris selama Ramadhan

Ramadhan dianggap menjadi salah satu momentum baik dan peluang besar bagi pebisnis kuliner online untuk menaikkan pundi-pundi pendapatannya. Di ...

Tak melulu UMKM, BRI juga berkontribusi 65,4% inklusi keuangan Indonesia

Jakarta (ANTARA)– Hingga awal 2023 ini, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) telah berkontribusi sebanyak 65,4% (107,5 juta nasabah) dari ...

AMNT raih penghargaan PPKM Award

PT Amman Mineral Internasional (AMMAN), grup perusahaan yang mengoperasikan tambang tembaga dan emas di Indonesia, melalui anak perusahaan PT Amman ...

Digitalisasi UMKM didorong jelang Ramadhan

Menyambut bulan Ramadhan 1444H yang jatuh pada akhir bulan Maret 2023, perusahaan EdTech Kelas.com melalui Kelas.work membuat kampanye ...