Tag: pakansari

Zohri pecahkan Rekornas lari 200m

Sprinter nasional Lalu Muhammad Zohri memecahkan rekor nasional (Rekornas) lari jarak pendek 200 meter U-20 setelah 10 tahun lamanya dipegang oleh ...

Final lari 100 meter senior putri

Pelari asal Maluku, Alvin Tehupeiory (tengah) berhasil memasuki finis urutan pertama dalam final nomor lari 100 meter putri Kejuaraan Nasional ...

Final lari 100 meter senior putra I

Pelari asal NTB, Sudirman Hadi (kiri) memasuki finis dalam urutan pertama dalam nomor lari 100 meter final putra Kejuaraan Nasional Atletik 2019 di ...

Tidak ada lawan seimbang jadi penghambat atlet sulit pecahkan Rekornas

Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PB PASI) menyatakan, tidak ada lawan yang seimbang menjadi penyebab atlet sulit memecahkan rekor ...

PB PASI: tidak ada lawan seimbang picu atlet sulit pecahkan rekornas

Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PB PASI) menyatakan tidak ada lawan yang seimbang memicu atlet sulit untuk memecahkan rekor ...

Abdul Hafiz amankan medali emas dan tembus limit pelatnas

Atlet lempar lembing asal Sumatera Utara, Abdul Hafiz meraih medali emas nomor lempar lembing senior putra dalam Kejuaraan Nasional Atletik U-18,U-20 ...

Minim dana jadi alasan daerah sulit kirim banyak atlet

Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PB PASI) menyatakan sokongan dana yang minim menjadi salah satu alasan kontingen daerah sulit ...

Kejurnas Atletik nomor lari 400 meter putri

Pelari Dewi Ayu Agung Kurnia  asal Bali berhasil finis pada urutan pertama dalam nomor lari 400 meter final putri Kejurnas Atletik 2019 di ...

PB PASI: visi atlet jangan kejar tembus SEA Games tapi Olimpiade

Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PB PASI) menyatakan para atlet tanah air sudah harus mengubah visi yang awalnya hanya ingin ...

Alvin Tehupeiory raih emas 100 meter, yang bukan spesialisasinya

Pelari nasional asal Maluku Alvin Tehupeiory meraih medali emas pada lari nomor 100 meter putri senior yang bukan merupakan spesialisasi dia dalam ...

PB PASI optimistis tak akan kehabisan bibit muda potensial

Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PB PASI) optimistis cabang atletik tidak akan pernah kehabisan bibit-bibit muda potensial yang ...

Selain seleksi SEA Games 2019, PASI pakai Kejurnas untuk pra-PON 2020

Kejuaraan Nasional Atletik U-18, U-20 dan Senior yang berlangsung di Stadion Pakansari, Bogor, 1-7 Agustus 2019, tidak hanya dimanfaatkan ...

Eki Febri Ekawati raih emas nomor tolak peluru

Atlet nasional asal Jawa Barat, Eki Febri Ekawati memperoleh medali emas dari nomor tolak peluru senior putri pada Kejuaraan Nasional Atletik U-18, ...

PASI: minat lari jarak pendek 100 meter meningkat

Sekjen PB PASI Tigor Tanjung menyebutkan peminat nomor lomba lari jarak pendek 100 meter meningkat pada Kejuaraan Nasional Atletik U-18, U-20 dan ...

Zohri jadi motivasi Iswandi untuk kembali tunjukan kapasitas

Atlet lari asal Nusa Tenggara Barat (NTB) Iswandi mengaku bahwa sosok serta prestasi yang ditorehkan Muhammad Zohri menjadi motivasinya untuk kembali ...