Tag: ombudsman

Ombudsman rekomendasikan pemenuhan fasilitas untuk genjot ekspor

Anggota Ombudsman Republik Indonesia Yeka Hendra Fatika menyatakan, pemerintah perlu melakukan beberapa langkah strategis untuk dapat menggenjot ...

Menkeu anggarkan Rp71 triliun untuk Makan Bergizi Gratis di RAPBN 2025

Menteri Keuangan RI Sri Mulyani Indrawati mengalokasikan anggaran untuk program Makan Bergizi Gratis (MBG) sebesar Rp71 triliun dalam Rancangan ...

Pertamina pastikan pengisian LPG di SPPBE Riau sesuai takaran

Pertamina Patra Niaga Regional Sumatera bagian utara (Sumbagut) memastikan pengisian LPG 3 kg di Stasiun Pengisian dan Pengangkutan Bulk Elpiji ...

Forpi Kota Yogyakarta terima tujuh aduan terkait PPDB 2024

Forum Pemantau Independen (Forpi) Kota Yogyakarta membuka posko pengaduan dan informasi terkait Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Ajaran 2024/2025, ...

Pj Gubernur Jabar siap anulir kelulusan calon peserta didik curang

Penjabat Gubernur Jabar Bey Machmudin berkomitmen mewujudkan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) yang transparan dan bebas kecurangan, bahkan siap ...

Ombudsman paparkan temuan di lapangan terkait PPDB Kepri 2024

Ombudsman RI Perwakilan Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) mengindikasikan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun 2024 di daerah itu berjalan lebih ...

Disdikbud Belitung buka posko pengaduan PPDB 2024

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Belitung, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, membuka posko pengaduan Penerimaan Peserta ...

Ombudsman RI dan Pertamina Patra Niaga tinjau penyaluran LPG 3 kg DIY

Ombudsman RI bersama Pertamina Patra Niaga meninjau langsung penyaluran liquefied petroleum gas (LPG) 3 kilogram (kg) di pangkalan LPG 3 kg dan ...

Ombudsman antisipasi enam masalah layanan publik di Sumbar

Ombudsman Perwakilan Sumatera Barat (Sumbar) mengantisipasi enam masalah utama pelayanan publik di Ranah Minang yang berpotensi menimbulkan ...

Tinjau PPDB di Tarakan, ini penilaian dan rekomendasi Ombudsman RI

ANTARA - Ombudsman Republik Indonesia (ORI) melakukan pemantauan terkait dengan pelayanan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di dua sekolah di Kota ...

Penyaluran bantuan bencana jadi perhatian Ombudsman Sumbar

ANTARA - Ombudsman RI Perwakilan Sumatera Barat mulai memberi perhatian terhadap distribusi bantuan kebencanaan yang terjadi di daerah itu. Hal yang ...

Forum mahasiswa Palembang kawal Ombudsman usut tuntas permainan PPDB 

Forum Kerukunan Mahasiswa (FKM) Palembang terus mengawal Ombudsman Perwakilan Sumatera Selatan yang saat ini melakukan pengusut keluhan masyarakat ...

Menko Luhut sebut makan bergizi dianggarkan mulai dari Rp20 triliun

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan bahwa anggaran untuk program makan bergizi yang menjadi janji ...

Ombudsman dorong pemerintah daerah se-Riau hindari korupsi 

Ombudsman RI Perwakilan Provinsi Riau mendorong pemerintah daerah se-Riau untuk menghindari mal-administrasi dan korupsi dengan cara menggiatkan ...

Anggota DPR: Pantau dana transfer ke daerah terkait pendidikan

Anggota Komisi X DPR RI Muhammad Kadafi menilai pihaknya harus memantau penggunaan anggaran pendidikan yang dialokasikan ke daerah atau Dana Transfer ...