Tag: olimpiade tokyo

keshi akan manggung di Jakarta pada November 2022

Penyanyi, penulis lagu dan produser rekaman Casey Luong alias keshi akan manggung di Basket Hall Senayan Gelora Bung Karno pada 28 November ...

Rio Waida juarai Ballito Pro 2022

Peselancar Indonesia Rio Waida menjuarai Ballito Pro 2022 yang berlangsung di Ballito, KwaZulu-Natal, Afrika Selatan, setelah mengalahkan peselancar ...

Shinzo Abe dan warisan untuk olahraga dunia

Kabar meninggalnya Mantan Perdana Menteri Jepang, Shinzo Abe, menjadi duka mendalam tak hanya bagi masyarakat Jepang, namun juga dunia. Pria 67 ...

Pelaksanaan Tour de Singkarak 2022 ditunda jadi 2023

Pelaksanaan event internasional olahraga wisata balap sepeda Tour de Singkarak di Sumatera Barat kembali ditunda dari awalnya September 2022 menjadi ...

China sapu bersih emas loncat indah Kejuaran Dunia Akuatik

China menyapu medali emas loncat indah Kejuaraan Akuatik Dunia di Budapest pada Minggu saat Yang Jian mempertahankan gelar menara 10m. Atlet ...

Kemarin, PerppuPemilu 2024 hingga wadah pembentukan karakter bangsa

Beragam peristiwa bidang politik terjadi di Indonesia pada Minggu (3/7), mulai dari anggota DPR sarankan Presiden keluarkan Perppu terkait Pemilu ...

Greysia Polli ajak anak muda lanjutkan cita-cita pendiri bangsa

Peraih emas bulutangkis putri Indonesia di Olimpiade Tokyo 2000, Greysia Polli, mengajak kalangan muda untuk melanjutkan cita-cita para pendiri ...

Shesar alami cedera betis saat hadapi Kento Momota

Nasib kurang baik dialami tunggal putra Indonesia, yaitu Shesar Hiren Rhustavito yang mengalami cedera otot betis saat berlaga melawan peringkat dua ...

Fajar/Rian bungkam pasangan tuan rumah di perempat final Malaysia Open

Ganda putra unggulan keenam Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto meraih kemenangan mudah dengan membungkam pasangan tuan rumah Ong Yew Sin/Teo Ee Yi ...

Ginting telan kekalahan ketujuh beruntun dari Axelsen di Malaysia Open

Anthony Sinisuka Ginting menelan kekalahan ketujuh berturut-turut dari peringkat satu dunia Viktor Axelsen dalam pertemuan yang terjadi di babak ...

Tujuh wakil Indonesia sambangi perempat final Malaysia Open 2022

Indonesia menempatkan sebanyak tujuh wakilnya di babak perempat final Malaysia Open 2022 yang berlangsung pada Jumat pukul 15.00 waktu Kuala ...

Ginting atasi tekanan Thammasin untuk menang dua gim langsung

Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting keluar dari tekanan wakil Thailand, Sitthikom Thammasin, untuk membukukan kemenangan ...

Indonesia amankan dua wakil ke 16 besar Malaysia Open di hari pertama

Dua ganda campuran Indonesia yaitu Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati dan Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari, sukses mengamankan tiket ...

Sydney McLaughlin pecahkan rekor dunia lari gawang 400m putri

Peraih medali emas Olimpiade Sydney McLaughlin memecahkan rekor dunia lari gawang 400 meter putri atas namanya sendiri setelah memenangi final ...

Ledecky raih emas 800m gaya bebas kelima dalam Kejuaraan Dunia FINA

Juara Olimpiade Katie Ledecky mengklaim medali emas nomor 800m gaya bebas Kejuaraan Dunia untuk kelima kalinya secara beruntun di Budapest, Hungaria, ...