Gusti Fazli perbaiki capaian panahan Bali di PON XXI
Atlet asal Bali Raden Mas Gusti Fazli Kertinegoro memperbaiki capaian cabang panahan di PON XXI Aceh-Sumatera Utara dengan menyabet medali perak ...
Atlet asal Bali Raden Mas Gusti Fazli Kertinegoro memperbaiki capaian cabang panahan di PON XXI Aceh-Sumatera Utara dengan menyabet medali perak ...
Kecepatan memanah Ahmad Baasith menyumbang emas pertama panahan bagi Jawa Barat setelah mengalahkan atlet Bali Gusti Fazli dengan skor 6-4 pada ...
Kontingen Bali dijadwalkan berlaga di tujuh cabang olahraga pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI untuk jadwal pertandingan pada Sabtu (14/9) di ...
Tim Jawa Timur (Jatim) melumat Kalimantan Tengah (Kalteng) dengan skor 5-1 di semifinal divisi recurve beregu campuran dalam Pekan Olahraga Nasional ...
Tim panahan Jakarta dan Banten menembus babak final divisi compound beregu campuran Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 di Stadion ...
Tim panahan Kalimantan Timur (Kaltim) berhasil meluncur ke final divisi compound beregu putri seusai melumat tim Jakarta 225-216 pada semifinal dalam ...
Tim panahan Jawa Tengah (Jateng) dan tim DI Yogyakarta mengamankan tiket final nomor compound beregu putra usai menang atas lawan masing-masing di ...
Tim panahan Jawa Timur (Jatim) dan tim Jawa Tengah (Jateng) berhasil menembus babak final divisi recurve beregu putri seusai menang pada semifinal ...
Kontingen Bali dijadwalkan memperebutkan medali emas di lima cabang olahraga dari total 10 cabang olahraga yang berlaga pada Pekan Olahraga Nasional ...
Atlet panahan Kalimantan Timur Rohani Sephia Ananda Hatta dan atlet Jawa Tengah, Nurisa Dian Ashrifah berhasil melaju ke babak final divisi compound ...
Atlet panahan Papua, Catur Wuri Adi Nugroho dan atlet DI Yogyakarta, Prima Wisnu Wardhana mengunci tiket ke final divisi compound putra setelah lolos ...
Cabang olahraga panahan akan melanjutkan pertandingan dalam Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 Aceh-Sumatera Utara di Stadion Harapan Bangsa, ...
Atlet panahan Jawa Timur Diananda Choirunisa mengaku merasa seperti bernostalgia setelah berhasil mengamankan tiket final divisi recurve putri dalam ...
Siswa SMA Albanna, Denpasar, Bali bernama Gusti Fazli Kertinegoro lolos ke final panahan di nomor recurve putra dalam Pekan Olahraga Nasional (PON) ...
Tujuh tim, yakni DI Yogyakarta, Jawa Barat (Jabar), Kalimantan Timur (Kaltim), Aceh, Jawa Tengah (Jateng), Banten dan Sumatera Utara (Sumut) lolos ...