Tag: oklahoma city

Mavericks hentikan rentetan kemenangan Raptors

Dallas Mavericks berhasil menghentikan rentetan kemenangan Toronto Raptors dengan membekuk tim tamu 98-93 dalam laga lanjutan NBA 2017-2018 di ...

Golden State kalahkan Lakers, ini hasil pertandingan NBA awal pekan ini

Golden State sukses mengalahkan LA Lakers dengan skor tipis 116-114 dalam pertandingan liga basket NBA Senin waktu setempat, sedangkan Phoenix ...

Hasil laga NBA, Houston kalahkan Portland

Houston kalahkan Portland 124-117 dalam pertandingan liga bola basket AS NBA, Sabtu waktu setempat, sedangkan Oklahoma City tekuk Memphis dengan ...

Westbrook "triple-double", Thunder atasi Spurs

MVP NBA 2016-2017, Russell Westbrook, mengemas triple-double lewat 22 poin, 10 rebound dan 10 assist saat mengatarkan timnya Oklahoma City Thunder ...

Hasil pertandingan NBA, Celtics raih kemenangan ke-16 beruntun

Boston Celtics meraih kemenangan ke-16 secara beruntun musim reguler setelah menyudahi perlawanan Dallas Mavericks 100-102 melalui babak overtime di ...

NBA hari ini, Celtics raih kemenangan ke-12 beruntun

Berikut ringkasan hasil rangkaian laga lanjutan NBA 2017-2018 yang berlangsung Senin WIB (tuan rumah disebut pertama):Boston Celtics 95 - Toronto ...

Ringkasan laga NBA, Rockets kalahkan Cavaliers

Rockets sukses mengalahkan Cavalier dengan hasil tipis 117-113 dalam pertandingan liga basket Amerika Serikat (NBA) Kamis waktu setempat.Berikut ...

NBA hari ini, Harden dan Porzingis pertajam rekor personal

Bintang Houston Rockets James Harden dan bintang New York Knicks Kristaps Porzingis mempertajam rekor personal masing-masing dalam karir mereka di ...

NBA hari ini, Suns lanjutkan rekor positif

Phoenix Suns melanjutkan rekor positif dengan mengalahkan Brooklyn Nets 122-114 dalam rangkaian laga lanjutan NBA 2017-2018 yang berlangsung Rabu ...

Westbrook hanya cetak 12 poin tapi Thunder menang atas Bucks

Bintang Oklahoma City Thunder, Rusell Westbrook, musim ini tak lagi harus menanggung seluruh beban tim di atas pundaknya, sejak kedatangan Carmelo ...

NBA hari ini, rekor triple-double Westbrook hingga kekalahan perdana Clippers

MVP alias Pemain Terbaik NBA musim 2016--2017, Russell Westbrook, menorehkan rekor baru sebagai peraih triple-double melawan semua tim di liga bola ...

NBA hari ini, dari "buzzer-beater" Eric Gordon hingga Nets jungkalkan Cavaliers

Penggawa Houston Rockets, Eric Gordon, seolah menjadi tokoh utama dalam keriuhan rangkaian laga lanjutan musim reguler NBA 2017-2018 hari ini, Kamis ...

Ringkasan pertandingan NBA; Wolves, Nets, Pelicans menang

Jakarta (ANTARA News)  - Minnesota Timberwolves, Brooklyn Nets, dan New Orleans Pelicans memenangkan pertandingan NBA mereka pada laga Minggu ...

NBA hari ini, Cavaliers-Warriors sama-sama telan kekalahan

Juara bertahan NBA Golden State Warriors dan lawannya di final musim lalu, Cleveland Cavaliers, sama-sama menelan kekalahan dalam laga lanjutan NBA ...

Diperkuat trio baru, Thunder libas Knicks 105-84

Oklahoma City Thunder boleh menatap NBA 2017-2018 dengan optimistis setelah berhasil melibas New York Knics dengan skor 105-84 di laga pertama ...