Tag: oca

KOI usulkan anggaran tahun jamak Olimpiade 2032

Komite Olimpiade Indonesia (KOI) mengusulkan penerapan sistem anggaran tahun jamak sebagai persiapan Indonesia menjadi tuan rumah Olimpiade ...

Sheikh Ahmad sementara tinggalkan peran penting di IOC

Anggota Komite Olimpiade Internasional (IOC) yang mempunyai pengaruh kuat, Sheikh Ahmad Al-Fahad Al-Sabah mengatakan, Senin bahwa ia untuk sementara ...

Seskemenpora kisahkan dinamika olahraga nasional dalam buku

Sekretaris Kementerian Pemuda dan Olahraga Gatot S. Dewa Broto menguraikan dinamika olahraga di Indonesia dari sudut pandang birokrat melalui buku ...

Afgan kecewa Rossa tak hadir di konser tunggalnya

Penyanyi Afgan Syahreza mengaku sedikit kecewa karena Rossa tidak bisa hadir dalam konser tunggalnya yang akan diselenggarakan di Malaysia pada ...

SEA Games 2019 bakal pecahkan rekor jumlah cabang olahraga

Pesta Olahraga antarbangsa Asia Tenggara (SEA Games) ke-30 di Filipina tahun 2019 mendatang kemungkinan bakal memecahkan rekor setelah Dewan ...

Dukung pembinaan eSports Indonesia, POPCON Asia 2018 juga gelar kompetisi

eSports kian menarik perhatian, mendorong POPCON Asia menggelar kompetisi dan memberi wadah bagi para atlet potensial untuk mengasah kemampuan ...

Polri-TNI siap amankan Asian Paragames

Polda Metro Jaya dan Kodam Jaya siap menyukseskan pengamanan pesta olahraga khusus penyandang disabilitas tingkat Asia atau Asian Paragames di ...

BPJS-TK rawat 38 atlet Asian Games 2018

BPJS Ketenagakerjaan memberikan apresiasi atas capaian Tim Indonesia dalam ajang Asian Games 2018 dan merawat 38 orang atlet Indonesia yang ...

Presiden OCA apresiasi Polri atasi kemacetan Jakarta

Presiden Olympic Council of Asia (OCA) atau Dewan Olimpiade Asia Ahmad Al Fahad Al Sabah mengapresiasi kinerja Polri mengatasi kemacetan lalu lintas ...

Closing Ceremony Asian Games 2018

Menko PMK, Puan Maharani (kanan) menyerahkan bendera OCA kepada delegasi Cina disaksikan Presiden OCA, Sheik Ahmad Al-Fahad Al-Saba pada Upacara ...

Pesta usai, salurkan energi Asia untuk Lombok

Sempat diwarnai siraman hujan lebat, pesta olahraga Asia Games 2018 secara resmi ditutup oleh Presiden Komite Olimpiade Asia (OCA) Sheikh Ahmad ...

Upacara Penutupan Asian Games 2018

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan (kedua kanan) menyerahkan obor kepada delegasi Cina disaksikan oleh Presiden OCA, Sheik Ahmad Al-Fahad Al-Sabah ...

Penutupan Asian Games 2018

Presiden Dewan Olimpiade Asia (OCA) Sheikh Ahmad Al Fahad Al Sabah memberi sambutan dalam Upacara Penutupan Asian Games ke-18 Tahun 2018 di Stadion ...

Presiden OCA: Doa dan hati kami bagi masyarakat Lombok

Presiden Dewan Olimpiade Asia (OCA) Sheikh Ahmad Al Fahad Al Sabah menyampaikan doa dan ucapan salam bagi masyarakat Lombok Nusa Tenggara Barat ...

Indonesia serahkan warisan Asian Games kepada China

Sebanyak tiga warisan Asian Games diserahkan kepada delegasi China pada upcara penutupan Asian Games di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, ...