Tag: nusa tenggara

Lima rute penerbangan dari Kupang batal beroperasi akibat erupsi

PT. Angkasa Pura Indonesia Bandara El Tari Kupang melaporkan lima rute penerbangan dari Kupang ke sejumlah bandara di Provinsi Nusa Tenggara Timur ...

ITDC sebut dua Investor masuk KEK Mandalika

PT Indonesian Tourism Development Corporation (ITDC) menyatakan dua investor dipastikan melakukan investasi di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) ...

Wapres minta dibuat klasifikasi tempat pengungsian erupsi Lewotobi

Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka meminta jajaran kementerian dan badan untuk membuat klasifikasi tempat pengungsian korban erupsi ...

Eks Bupati Lombok Timur dukung Iqbal sebagai Gubernur NTB

Eks Bupati Lombok Timur M. Ali Bin Dachlan menyatakan arah dukungan politiknya ke Mantan Duta Besar Indonesia untuk Turki, Lalu Muhamad Iqbal sebagai ...

Mahasiswa UNW Mataram hijaukan jalur pendakian kawasan Gunung Rinjani

Mahasiswa Universitas Nahdlatul Wathan (UNW) Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB), melaksanakan kuliah kerja nyata (KKN) tematik dengan ...

Menteri PKP pastikan rumah bencana Lewotobi dekat lokasi kerja warga

Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait memastikan pembangunan rumah bencana untuk masyarakat terdampak erupsi Gunung Lewotobi ...

Wapres segera tinjau penanganan erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki

Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka akan meninjau secara langsung penanganan korban erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki, Kabupaten ...

BPBD Lombok Tengah bentuk posko siaga bencana

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB), membentuk posko siaga bencana dalam rangka mempercepat ...

Kemenkes tempatkan dokter spesialis obsgin lulusan luar negeri di NTT

Komite Bersama Adaptasi Kementerian Kesehatan menempatkan Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi (Obsgin) WNI lulusan luar negeri di RSUD Lewoleba, ...

Wapres hadiri rapat penanggulangan erupsi Lewotobi

Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka menghadiri rapat penanggulangan erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki, Flores Timur, Nusa Tenggara Timur, di ...

Kemenpar buka TIC bagi wisatawan terdampak erupsi Lewotobi Laki-Laki

Kementerian Pariwisata (Kemenpar) membuka layanan Tourism Information Center (TIC) melalui Badan Pelaksana Otorita Labuan Bajo Flores (BPOLBF) untuk ...

BMKG prakirakan sebagian besar daerah diguyur hujan pada Selasa

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) RI memprakirakan sebagian besar wilayah di Indonesia berpotensi diguyur hujan, mulai dari hujan ...

Kemarin, SD gratis hingga target turunkan kematian akibat pneumonia

Beberapa peristiwa humaniora terjadi di Indonesia, Senin (11/11), mulai dari usulan agar biaya pendidikan sekolah dasar (SD) digratiskan hingga ...

Pelni Labuan Bajo bantu evakuasi wisatawan kena dampak erupsi Lewotobi

PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) (Persero) membantu mengevakuasi wisatawan dari Labuan Bajo menuju beberapa pelabuhan, setelah penutupan ...

Polda NTT tangkap perekrut pekerja Ilegal tujuan Malaysia

Tim dari Unit Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) Polda Nusa Tenggara Timur (NTT) menangkap seorang tersangka berinisial IIM (21) yang berperan ...