Tag: nusa tenggara timur ntt

Ketua MPR serahkan bantuan untuk Lewotobi Rp250 juta lewat Baznas RI

Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI Ahmad Muzani menyerahkan bantuan untuk para penyintas bencana erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di ...

Pemerintah bangun infrastruktur terdampak konflik di Flores Timur

Pemerintah akan membangun kembali infrastruktur yang terdampak akibat konflik sosial antar-dua desa di Adonara Barat, Kabupaten Flores Timur, Nusa ...

Kemenimpas kirim bantuan untuk korban erupsi gunung Lewotobi

Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan (Kemenimpas) mengirimkan bantuan berupa kebutuhan pangan dan obat-obatan untuk warga terdampak bencana erupsi ...

PU dukung fasos-fasum hunian warga terdampak bencana Gunung Lewotobi

Kementerian Pekerjaan Umum (PU) mendukung fasilitas umum dan fasilitas sosial (fasum-fasos) hunian tetap dan hunian sementara bagi warga terdampak ...

Wamendagri tekankan pendekatan budaya untuk selesaikan konflik

Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto menekankan pendekatan penuh kehati-hatian dan berbasis budaya dalam menyelesaikan ...

Kemendagri salurkan bantuan bagi pengungsi Lewotobi

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menyalurkan bantuan berupa sarana dan prasarana, barang, serta uang tunai kepada pengungsi Gunung Lewotobi di ...

Kemarin, Presiden tiba di tanah air hingga status cagub terjaring OTT

Presiden RI Prabowo Subianto tiba di Bandara Halim Perdana Kusuma Jakarta, Minggu pukul 05.30 WIB, setelah melakukan lawatan ke sejumlah negara ...

Pemerintah pastikan gudang logistik pengungsi Gunung Lewotobi aman

Pemerintah berkomitmen untuk terus memastikan kebutuhan para pengungsi akibat erupsi Gunung Lewotobi di Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT), ...

Wamendagri sebut pengungsi asal Flotim dapat coblos di TPS perbatasan

Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto mengatakan para pengungsi bencana erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki, Kabupaten Flores Timur ...

Menko PMK jamin korban terdampak erupsi Lewotobi segera dapat huntara

ANTARA - Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Pratikno, tiba di Lokasi pembangunan hunian sementara bagi penyintas ...

Gunung Lewotobi kembali erupsi pada Minggu pagi

Gunung Api Lewotobi Laki-Laki yang terletak di Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT) kembali mengalami erupsi pada Minggu pagi pukul 09:56 WITA dan ...

Kapolres Flores Timur pastikan keamanan korban erupsi Lewotobi terjaga

Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT) AKBP I Nyoman Putra Sandita  memastikan bahwa situasi keamanan serta ...

Menteri PPPA kunjungi korban erupsi Lewotobi di posko pengungsian

ANTARA - Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Arifatul Choiri Fauzi mengunjungi di Posko Pengungsian korban terdampak ...

Ada nilai Pancasila dalam penanganan korban erupsi, kata Menteri PPPA

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Arifah Choiri Fauzi mengaku melihat cerminan nilai-nilai Pancasila melalui kolaborasi ...

Pemerintah fokus pada penanganan pascabencana erupsi Gunung Lewotobi

Pemerintah kini tengah berfokus pada penanganan pascabencana erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki, Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT), mulai dari ...