Tag: new orleans

Kemas triganda lawan Hawks, Dejounte Murray puji konsentrasi Spurs

Dejounte Murray memuji konsentrasi yang ia dan rekan-rekannya perlihatkan saat San Antonio Spurs mengalahkan Atlanta Hawks 136-121 dalam lanjutan NBA ...

Ringkasan NBA: Bangkit di kuarter ketiga, Wizards bungkam Nets

Raul Neto mencetak 21 poin, yang tertinggi musim ini, saat tuan rumah Washington Wizards bangkit di akhir kuarter ketiga dan meraih kemenangan ...

Heat raih kemenangan keempat usai atasi Pelicans

Jimmy Butler dan Bam Adebayo masing-masing mencetak 29 poin, dan Kyle Lowry mencatat triple-double saat tim tamu Miami Heat memenangkan pertandingan ...

Jazz lepas Joe Ingles demi rekrut dua pemain lewat barter tripartit

Utah Jazz dilaporkan melepas salah satu favorit penggemar mereka, Joe Ingles, demi mendapatkan dua pemain lewat skema barter tripartit dengan ...

Trail Blazers lepas McCollum, Lillard tegaskan kembali loyalitasnya

Bintang utama Portland Trail Blazers Damian Lillard menegaskan kembali loyalitasnya dengan mengatakan "hatinya" masih di tim itu meskipun ...

Magic pecundangi Trail Blazers yang kian pincang kehilangan McCollum

Cole Anthony mengemas 23 poin untuk mengantarkan Orlando Magic mempecundangi tuan rumah Portland Trail Blazers 113-95 dalam gim lanjutan NBA di Moda ...

Padamkan Rockets, Pelicans perpanjang kemenangan beruntun

Brandon Ingram mengemas 26 poin untuk membantu New Orleans Pelicans memperpanjang catatan kemenangan beruntun menjadi empat gim berturut-turut dengan ...

Pelicans selangkah lagi datangkan CJ McCollum dari Trail Blazers

New Orleans Pelicans dikabarkan selangkah lagi untuk mendatangkan bintang Portland Trail Blazers CJ McCollum dengan skema barter. Kolumnis The ...

Brandon Ingram pimpin Pelicans perburuk tren negatif Rockets

Brandon Ingram mencetak 33 poin dan menyamai capaian assist terbanyaknya musim ini berupa 12 buah saat memimpin New Orleans Pelicans memperburuk tren ...

NBA: New Orleans Pelicans kalahkan Houston Rockets 120-107

Pebasket New Orleans Pelicans Herbert Jones (tengah) berupaya memasukkan bola ke jaring lawan dan dijaga pebasket Houston Rockets Kenyon Martin Jr. ...

Ringkasan NBA: Donovan Mitchell kembali perkuat Jazz

Donovan Mitchell kembali memperkuat Utah Jazz setelah absen delapan pertandingan akibat gegar otak dan mencetak 27 poin, sekaligus membawa Jazz ...

Pacers berencana permanenkan Lance Stephenson hingga akhir musim

Indiana Pacers dilaporkan berencana untuk mempermanenkan forward veteran Lance Stephenson hingga akhir musim ini, setelah dinilai cukup berkontribusi ...

Brandon Ingram melantai lagi, Pelicans kembali ke jalur kemenangan

Brandon Ingram melantai lagi dan memimpin New Orleans Pelicans kembali ke jalur kemenangan dengan menekuk tuan rumah Detroit Pistons 111-101 dalam ...

COVID-19 makin merebak, Lionel Richie batalkan tur Eropa

Penyanyi AS Lionel Richie membatalkan konser tur musim panas di Eropa karena COVID-19 yang masih merebak, Selasa (1/2). "Di saat COVID dan ...

Bangkit kontra Pelicans, Cavaliers menangi lima gim kandang beruntun

Cleveland Cavaliers memenangi lima gim kandang beruntun seusai bangkit membalikkan keadaan kontra New Orleans Pelicans dan mengalahkan tamunya 93-90 ...