Tag: monyet

DKI catat 59 kasus Mpox hingga Agustus 2024

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mencatat terdapat sebanyak 59 kasus terkonfirmasi cacar monyet (Monkeypox/Mpox) sejak 13 Oktober 2023 hingga 19 ...

Pakar kesehatan AS: Mpox tidak akan sebabkan penutupan sekolah

Kendati Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) baru-baru ini menyatakan cacar monyet (monkeypox/mpox) sebagai darurat kesehatan global, mpox sangat tidak ...

Gabon catat kasus pertama Mpox

Gabon mencatat kasus pertama cacar jenis Mpox, seperti yang diumumkan oleh Kementerian Kesehatan pada Jumat (23/8), menjadikannya negara Afrika ...

WHO: Virus Mpox dapat dihentikan dan dikendalikan

Sekretaris Jenderal Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Tedros Adhanom Ghebreyesus pada Jumat (23/8) mengatakan bahwa virus cacar jenis Mpox yang ...

PBB ajukan dana 18,5 juta USD untuk atasi cacar monyet di Afrika

Badan migrasi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) pada Rabu (21/8) mengajukan permohonan pendanaan sebesar 18,5 juta dolar AS (1 dolar AS = Rp15.579) ...

Afghanistan cari bantuan untuk atasi Mpox

Pemerintahan sementara Taliban mencari bantuan internasional untuk mencegah penyebaran kasus Mpox di Afghanistan. Isu ini dibahas dalam ...

Bandara Pattimura sosialisasi pencegahan bahaya cacar monyet

Bandara Pattimura bersama Balai Karantina Kesehatan (BKK) Kelas I Ambon melakukan sosialisasi peningkatan dan pencegahan wabah Monkeypox atau cacar ...

Kemenkes sebut belum ada urgensi vaksin Mpox massal bagi publik

Kementerian Kesehatan mengatakan, vaksin Mpox massal bagi masyarakat Indonesia belum diperlukan, karena belum ada rekomendasi dari Organisasi ...

Karakteristik ruam klinis yang sering dijumpai pada penderita Mpox

Dokter spesialis kulit dan kelamin lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) Dr. dr. Fitria Agustina Sp.D.V.E., FINSDV, FAADV ...

Jagung parut bisa tingkatkan risiko iritasi pada luka cacar

Dokter spesialis kulit dan kelamin Dr. dr. Fitria Agustina Sp.D.V.E., FINSDV, FAADV mengatakan jagung yang diparut untuk menyembuhkan cacar tidak ada ...

India sedang kembangkan vaksin Mpox

Produsen vaksin utama di India, Serum Institute of India (SII), tengah mengembangkan vaksin Mpox dengan hasil positif diharapkan tercapai dalam waktu ...

Pemkab Kulon Progo tingkatkan kewaspadaan terhadap cacar monyet

Pemerintah Kabupaten (Pemkab)  Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), melalui Dinas Kesehatan melakukan antisipasi dengan meningkatkan ...

6 cara untuk cegah penularan monkeypox

Munculnya virus monkeypox atau cacar monyet menjadi suatu kekhawatiran bagi masyarakat. Penyakit monkeypox atau cacar monyet ini bisa menular ...

Bagaimana penanganan dan pengobatan Monkeypox?

Monkeypox atau cacar monyet adalah penyakit yang disebabkan oleh virus monkeypox. Penyakit ini telah menjadi perhatian di berbagai negara karena ...

Monkeypox, bagaimana cara penularannya? Simak penjelasannya

Penyakit monkeypox, dikenal dengan cacar monyet merupakan salah satu penyakit cacar yang dapat menular. Berasal dari Afrika Barat dan Tengah, ...