Tag: mobil pasar

Keuntungan Hyundai di kuartal II merosot 24 persen

Pabrikan asal Korea Selatan, Hyundai Motor Co, menyatakan keuntungan mereka mengalami perlambatan di enam kuartal secara beruntun, sesuai prakiraan, ...

Penjualan mobil turun 14 persen pada triwulan I 2015

Penjualan mobil selama triwulan pertama 2015 turun 14 persen menjadi 282.343 unit dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu pada angka ...

FIFGroup targetkan pembiayaan 300 mobil tahap awal

FIFGroup, yang selama ini dikenal sebagai perusahaan pembiayaan sepeda motor dan peralatan elektronik, mulai terjun ke pelayanan kredit pemilikan ...

Ledakan bom mobil di tengah pasar tewaskan 11 orang Irak

Ledakan bom mobil di sebuah pasar buah dan sayur di sebelah utara Baghdad pada Kamis malam menewaskan sedikitnya 11 orang, kata sejumlah pejabat. ...

China dibidik produsen mobil mewah

Raja konstruksi Niu Yeqing memiliki empat mobil termasuk Mercedes-Benz S600 warna hitam yang dikendarainya di jalanan kota Hefei, China, sedangkan ...

Toyota ekspor mobil buatan AS ke Rusia dan Ukraina

Toyota akan mulai mengekspor mobil yang dibuat di Amerika Serikat (AS) ke Rusia dan Ukraina dalam beberapa bulan mendatang. Pengumuman ini ...

Penjualan mobil di Brazil capai 3,8 juta unit pada 2012

Brazil yang merupakan pasar mobil terbesar ke empat dunia, mencatat penjualan mobil 3,8 juta unit pada 2012. Asosiasi Industri Kendaraan ...

Esemka dua hari

    Jakarta (ANTARA News) – Sebuah gebrakan awal tahun 2012 memantik kebanggaan menjadi rakyat Indonesia. Siapakah yang melancarkan ...

Bom Mobil Tewaskan 9 Orang di Pasar Pakistan

Bom mobil meledak di sebuah pasar ramai Pakistan di dekat kantor polisi, Rabu, menewaskan sembilan orang, dalam serangan kelima di kota Peshawar ...

Pajak Progresif Tak Pengaruhi Permintaan Mobil Nasional

Pajak progresif diyakini tidak mempengaruhi permintaan mobil pasar otomotif nasional tahun 2011 karena kondisi perekonomian Indonesia kian ...

Bom Mobil Tewaskan 10 Orang di Pasar Irak

Bom mobil meledak di sebuah pasar di dekat kota Baquba di provinsi Diyala, Irak utara, Rabu, menewaskan 10 orang dan mencederai 16 lain, kata ...

Penjualan Mobil 2009 Turun 20 Persen

Penjualan mobil nasional sepanjang 2009 turun sekitar 20 persen menjadi hanya 486.061 unit dari 607.805 unit pada 2008, demikian data dari asosiasi ...