Tag: minyak nilam

USK luncurkan cairan antipenuaan dari komponen minyak nilam Aceh

Universitas Syiah Kuala (USK) Banda Aceh meluncurkan serum antiaging (cairan antipenuaan diri) dengan merk Elgeena di PT Focustindo Cemerlang di ...

Perusahaan skin care Aceh binaan BRIN masuk semifinal China-ASEAN IEC

Perusahaan perawatan kulit (skin care) lokal Aceh, PT Biona Ceudah Rupa binaan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) dalam program PPBR (Perusahaan ...

Kemenkop latih pelaku usaha mikro kembangkan nilam di Aceh

Kementerian Koperasi dan UKM mengadakan pelatihan untuk mengembangkan nilam sebagai bahan baku minyak atsiri bernilai ekonomi tinggi kepada pelaku ...

Transformasi koperasi untuk ekonomi berkelanjutan

Di usia yang ke-75 tahun tepat pada 12 Juli 2022 koperasi Indonesia sudah semestinya semakin matang dan mewujud sebagai soko guru perekonomian ...

Teten jelaskan contoh korporatisasi petani melalui koperasi

Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengatakan telah menjalankan sejumlah pilot project (proyek percobaan) program korporatisasi petani dan ...

Kemenkop gandeng KUMKM kelola komoditas unggulan daerah

Kementerian Koperasi dan UKM menggandeng koperasi maupun Usaha Mikro Kecil dan Menengah (KUMKM) menjadi pengelola Rumah Produksi Bersama (RPB) untuk ...

Menperin tawarkan insentif guna tarik investasi industri atsiri

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita menawarkan fasilitas insentif fiskal berupa tax allowance yang diatur melalui Peraturan Pemerintah ...

Menperin pacu industri hilir atsiri untuk kuasai riset inovasi produk

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita menyatakan pihaknya terus memacu industri hilir atsiri untuk menguasai riset inovasi teknologi ...

Mengenal pala Papua dalam kehidupan masyarakat Fakfak

Varian biji pala yang paling dikenal biasanya berasal dari Pulau Banda, Maluku, namun sebetulnya terdapat varietas berkualitas tinggi lainnya, yaitu ...

Menyusuri jejak rempah Aceh di mata dunia

Kuncup bunga kering berwarna coklat kehitaman dari keluarga Myrtaceae ikut menebar aroma khas dalam ruangan yang menjadi tempat pameran mengenang ...

Rahasia parfum tetap bertahan seharian

Wewangian seperti parfum dapat menjadi aroma yang menjadi ciri khas seseorang. Orang bisa mengenali dan menyadari kehadiran Anda hanya berdasarkan ...

Bupati Morut instruksikan dinas kembangkan budi daya jagung dan nilam

Bupati Morowali Utara (Morut) Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) dr. Delis Julkarson Hehi menginstruksikan Dinas Pertanian mengembangkan budi ...

Mahasiswa USK Banda Aceh sabet juara nasional KMI Award 2021

Mahasiswa Universitas Syiah Kuala (USK) Banda Aceh yang tergabung dalam Tim Sabi Coffee Space berhasil meraih dua juara nasional pada ajang Expo ...

Wamenparekraf kagumi konsep "Rumah Atsiri" di Tawangmangu

Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Wakil Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Angela Tanoesoedibjo mengagumi konsep yang ditawarkan ...

Sederhanakan regulasi, Aceh siap tarik investasi di Expo 2020 Dubai

Aceh disebut telah menyederhanakan regulasi tentang penanaman modal, sehingga Serambi Mekah siap menarik investasi pada perhelatan internasional Expo ...