Tag: minyak kelapa sawit

AKPY beri penyuluhan ISPO bagi pekebun sawit dan UMKM Ketapang

Akademi Komunitas Perkebunan Yogyakarta yang didukung Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS) memberikan penyuluhan Indonesia ...

Kemendag: Penurunan harga referensi CPO dipengaruhi pelemahan rupiah

Kementerian Perdagangan (Kemendag) menyebut harga referensi (HR) komoditas minyak kelapa sawit atau crude palm oil (CPO) turun menjadi 798,90 ...

Ekspor Babel Januari 2024 turun 82,55 persen

Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung mencatat nilai ekspor Kepulauan Babel pada Januari 2024 hanya 29,79 juta dolar Amerika ...

Wamendag Jerry yakin Indonesia menang gugatan minyak sawit

Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag) Jerry Sambuaga yakin Indonesia akan memenangkan gugatan kebijakan diskriminasi minyak kelapa sawit atau crude ...

Kemenperin susun peta jalan Sawit Indonesia Emas lewat tiga tahapan

Kementerian Perindustrian menyusun peta jalan untuk mewujudkan pengembangan industri hilir kelapa sawit melalui Sawit Indonesia Emas 2045 dengan ...

Distribusi BBM di Dumai aman meski ada kecelakaan mobil tangki

PT Pertamina Patra Niaga Regional Sumatera Bagian Utara (Sumbagut) memastikan distribusi bahan bakar minyak (BBM) di Kota Dumai, Riau, aman dan ...

Hilirisasi pangan dan minerba pacu pertumbuhan ekonomi

Demi menjadi negara maju pada tahun 2045, Indonesia perlu mencatatkan pertumbuhan ekonomi minimal rata-rata 6-7 persen per tahun. Oleh karenanya, ...

BRIDS: Investor cermati kebijakan yang akan berdampak ke pasar modal

Direktur Retail and IT BRI Danareksa Sekuritas (BRIDS) Fifi Virgantria menyebut saat ini investor cenderung mencermati arah kebijakan pemerintah yang ...

Saleh Husin: Hilirisasi industri sawit perkuat ekonomi nasional

Mantan Menteri Perindustrian Saleh Husin menyebutkan hilirisasi industri kelapa sawit merupakan bagian dari pengembangan industri yang menjadi ...

"Green inflation" dan pemanfaatan energi hijau

Konsep green inflation dalam beberapa waktu terakhir acap terdengar sebagai respons terhadap berbagai problem lingkungan, utamanya ...

Wamendag Jerry sebut penyelesaian IEU CEPA diharapkan rampung 2024

Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag) Jerry Sambuaga mengatakan penyelesaian Perjanjian Kemitraan Ekonomi Menyeluruh Indonesia dan Uni Eropa (IEU ...

Pabrik pengolahan minyak sawit di Aceh Tamiang terbakar

Perusahaan Pabrik Kelapa Sawit (PKS) PT Bumi Sama Ganda atau (PT BSG) di Desa Alur Manis, Kecamatan Rantau, Kabupaten Aceh Tamiang terbakar, Kamis ...

BPS catat ekspor pertanian Januari naik saat sektor lainnya turun

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat ekspor pertanian Indonesia selama Januari 2024 mengalami kenaikan sebesar 5,32 persen dibandingkan bulan ...

DLH Mukomuko klarifikasi informasi pabrik cemari udara 

Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu, mengklarifikasi adanya informasi pabrik minyak kelapa sawit milik PT Karya ...

Kemarin, efek pertumbuhan ekonomi ke IHSG hingga kenaikan ekspor obat

Berbagai peristiwa ekonomi diberitakan oleh Kantor Berita ANTARA pada Selasa (6/2), mulai dari IHSG berpeluang menguat berkat pertumbuhan ekonomi ...