Tag: mina

PPIH: Jamaah wafat asal Embarkasi Makassar bertambah, jadi 14 orang

Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) melaporkan perkembangan ibadah haji di Arab Saudi dan dua orang haji asal Embarkasi Makassar meninggal ...

Dua jamaah haji dari Kalimantan Selatan wafat saat di Mina

Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kemenag) Kalimantan Selatan (Kalsel) menginformasikan sebanyak dua orang jamaah haji asal provinsi setempat ...

PPHI: Jumlah jamaah wafat saat puncak haji bertambah, capai 50 orang

Jumlah jamaah haji Indonesia yang wafat saat melaksanakan prosesi puncak ibadah haji selama tiga hari di Mina terus bertambah dan hingga 13 Zulhijjah ...

Anggota DPR: Masyarik diminta sampaikan maaf soal layanan haji terganggu

Ketua Komisi VIII DPR RI Ashabul Kahfi meminta masyarik atau pihak penyedia layanan haji bagi jamaah asal Indonesia menyampaikan permintaan maaf ...

Kemarin, pertemuan Puan-Anies hingga sebutan bayi ingusan 

Lima berita politik pada Jumat (30/6) yang masih menarik untuk dibaca dan menjadi perhatian publik, mulai dari Puan Maharani bertemu Anies Baswedan ...

Makna melempar jumrah

ANTARA - Melempar jumrah merupakan salah satu dari wajib haji dan lanjutan prosesi ibadah haji setelah wukuf di Arafah, mabit dan ambil kerikil di ...

Kepadatan lempar jamrah di hari ketiga

Jamaah haji berjalan untuk melempar jamrah hari ketiga menuju Jamarat di Mina, Arab Saudi, Jumat (30/6/2023). Jamaah haji yang melakukan nafar awal ...

Hajah asal Kota Dumai meninggal di Makkah

Seorang hajah asal Kota Dumai yakni Asmimar binti Ruslan Majid (74) tergabung dalam Kloter BTH-13 meninggal di Rumah Sakit King Faisal Makkah ...

Petugas bagikan kurma dan oralit ke jamaah jelang lempar jumrah

Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) 1444 H Arab Saudi terus melakukan upaya preventif dengan membagikan kurma, oralit, dan air mineral ...

Terowongan Mina telah dipadati jamaah haji

ANTARA - Jamaah haji memadati jalanan menuju pintu masuk Terowongan Mina sejak Kamis (29/6) malam sampai Jumat (30/6). Petugas Penyelenggara Ibadah ...

Seorang hajah lansia asal Garut meninggal di Mina karena sakit

Bupati Garut Rudy Gunawan menyampaikan seorang hajah lanjut usia (lansia) asal Sukaregang, Kabupaten Garut, Jawa Barat, meninggal dunia di Mina ...

Legislator sarankan buat landasan hukum pemenuhan fasilitas haji

Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Diah Pitaloka menyarankan Pemerintah membuat landasan hukum dengan pihak Arab Saudi terkait pemenuhan fasilitas bagi ...

Pemerintah RI operasikan Poskes Mina selama prosesi lontar jumrah

Pemerintah RI mengoperasikan Pos Kesehatan (Poskes) di Mina, Arab Saudi, untuk mendekatkan layanan kepada peserta ibadah haji selama prosesi lontar ...

Jamaah Indonesia mulai nikmati layanan mobil golf di Mina

ANTARA - Jamaah Indonesia mulai menikmati layanan mobil golf di wilayah Mina untuk mempermudah akses menuju maktab seusai melempar jumrah atau ...

Kalimantan Tengah potensial kembangkan Multiusaha Kehutanan

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyatakan, produktivitas lahan melalui Multiusaha Kehutanan memiliki prospek yang bagus untuk ...