Tag: militer israel

Pejabat PBB tegaskan aliran bantuan kemanusiaan ke Gaza harus terjamin

Koordinator Senior Kemanusiaan dan Rekonstruksi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) untuk Gaza Sigrid Kaag menegaskan bahwa aliran bantuan ...

China kembali desak Israel penuhi kewajiban kemanusiaan di Gaza

China pada Selasa (2/7) mendesak Israel agar memenuhi kewajibannya berdasarkan hukum kemanusiaan internasional dan mematuhi seruan masyarakat ...

Terus bertambah, korban tewas di Gaza naik lagi jadi 37.877 orang

Jumlah warga Palestina yang tewas akibat serangan Israel yang masih berlangsung di Jalur Gaza terus meningkat menjadi 37.877 orang, demikian ...

Rumah sakit di Gaza tutup akibat krisis bahan bakar

Banyak rumah sakit, pusat layanan medis, dan stasiun oksigen di Jalur Gaza kemungkinan harus tutup dalam 48 jam akibat ketiadaan bahan bakar ...

Lebanon sebut negaranya dalam keadaan perang akibat serangan Israel

Perdana Menteri Lebanon Najib Mikati pada Sabtu mengatakan negaranya dalam keadaan perang akibat ancaman dan serangan dari Israel. "Ancaman ...

Hamas kecam rencana Israel untuk bangun permukiman baru di Tepi Barat

Kelompok pejuang Palestina, Hamas, mengecam langkah Israel untuk melegalkan pos-pos terdepan dan unit-unit permukiman baru di wilayah Tepi Barat yang ...

Potret Timur Tengah: Penduduk di Gaza kembali mengungsi

Militer Israel pada Kamis (27/6) memerintahkan penduduk di sejumlah permukiman di wilayah timur Gaza City untuk segera mengungsi di tengah serbuan ...

Ribuan pelajar Palestina gagal ikut ujian akhir akibat konflik di Gaza

Ujian akhir bagi pelajar sekolah menengah di Jalur Gaza biasanya dianggap sebagai pintu gerbang untuk mengejar impian dan ambisi. Namun, konflik yang ...

Jubir tegaskan PBB tidak menarik diri dari Gaza

Juru Bicara Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Stephane Dujarric menegaskan bahwa PBB tidak menarik diri dari Gaza dan menolak klaim ...

Korban tewas serangan Israel di Gaza bertambah jadi 37.658 orang

Jumlah warga Palestina yang tewas akibat serangan Israel yang masih berlanjut di Jalur Gaza bertambah menjadi 37.658 orang, menurut otoritas ...

Kuba gabung Afrika Selatan, gugat Israel di ICJ

Kuba telah memutuskan untuk bergabung dengan Afrika Selatan di Mahkamah Internasional (ICJ) dalam kasus dugaan genosida oleh Israel di Jalur Gaza, ...

Sekjen PBB desak Israel dan Lebanon hentikan permusuhan

Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Antonio Guterres pada Jumat (21/6) mendorong Israel dan Lebanon untuk segera memperbarui ...

Serangan Israel tewaskan 25 pengungsi Gaza di Rafah

Angka kematian dari serangan Israel ke tenda-tenda pengungsian di lingkungan Al Mawasi, Rafah, di Jalur Gaza selatan meningkat menjadi 25 ...

Pengungsian hancurkan impian warga Gaza untuk hidup normal

Di Gaza, siklus pengungsian tanpa henti telah menghancurkan mimpi banyak orang, memaksa jutaan warga berulang kali meninggalkan tanah kelahiran ...

Militer Israel sebut seorang komandan Hamas tewas dalam serangan udara

ANTARA - Militer Israel kembali melakukan serangan bersenjata melalui udara ke Kota Beit Hanoun yang ada di Jalur Gaza utara pada Kamis (20/6). ...