Tag: militer china

Jet tempur China cegat pesawat mata-mata AS

Dua jet tempur SU-30 milik China pada Kamis mencegat pesawat Amerika Serikat yang dinilai sebagai aksi yang tidak profesional. Pesawat AS yang ...

Bincang kawasan dengan Admiral Scott Swift

Jakarta (ANTARA News) – Panglima Armada Pasifik Amerika Serikat, Admiral Scott H Swift, berkunjung ke Jakarta, beberapa hari lalu.
Di ...

Singapura kirim kapal perang ke China

Pemerintah Singapura mengirimkan satu unit kapal perangnya ke Kota Qingdao, China, untuk mengikuti latihan perang bersama selama empat hari. ...

China tandatangani 130 kesepakatan perhubungan termasuk Indonesia

Pemerintah China menandatangani kesepakatan kerja sama perhubungan dengan 130 negara yang terlibat dalam inisiatif "Satu Ikatan, Satu Jalan" (Belt ...

Presiden China rombak 84 korps militer

Presiden China Xi Jinping merombak 84 korps militer untuk memperkuat pasukan bersenjata di negara berpenduduk terbesar di dunia itu. ...

Tentara China lakukan latihan perang di perbatasan dengan Myanmar

Militer China melakukan latihan perang di sepanjang perbatasan dengan Myanmar pada Selasa dalam suatu aksi unjuk kekuatan untuk memperlihatkan ...

China kini bisa setiap saat gelar pesawat tempur di Laut China Selatan

China akan segera menuntaskan pembangunan infrastruktur militer di kepulauan buatan yang dibangunnya di Laut China Selatan sehingga kini bisa setiap ...

China serukan kerja sama di Laut China Selatan

China dan negara di sekeliling Laut China Selatan seharusnya bekerja sama mendorong pertukaran dalam usaha mulai dari pertolongan bencana hingga ...

China harap jaga perdamaian dan stabilitas Laut China Selatan

Perdana Menteri China, Li Keqiang, Rabu, mengatakan, China berharap mempertahankan perdamaian dan stabilitas di Laut China Selatan dengan mendorong ...

Vietnam minta China berhenti kirim kapal pesiar ke Laut China Selatan

Vietnam mendesak China berhenti mengirimkan kapal pesiar ke Laut China Selatan sebagai jawaban atas kekukuhan Beijing mengklaim kedaulatan di jalur ...

Skenario kekuasaan yang mengerikan dari Kim Jong-un

Dianggap berperan dalam pembunuhan kakak tirinya dan serangkaian uji coba peluru kendalinya yang kian agresif, pemimpin Korea Utara Kim Jong-un ...

China naikkan anggaran pertahanan tujuh persen

Anggaran pertahanan China akan naik tujuh persen pada tahun ini, menjadi 151,43 miliar dolar AS, kata kantor berita negara itu pada Senin. ...

Daftar negara yang jadi sekutu dan musuh Donald Trump

Donald Trump bersumpah untuk segalanya menomorsatukan Amerika lewat jargon "America first."  Tidak seperti presiden-presiden AS sebelumnya, ...

Iran dan China kompak menantang Donald Trump dengan pamer senjata

China dan Iran, dua negara yang dikelaskan sebagai musuh Amerika oleh Presiden Donald Trump, membalas omongan bermusuhan Trump dengan unjuk kekuatan ...

Harian China klaim tiada dapat hentikan pelatihan militer China

Militer China akan melaksanakan serangkaian latihan meskipun ada provokasi dan tekanan dari pihak asing, kata surat kabar Partai Komunis, Senin, ...