Tag: menteri luar negeri ri

PBB sahkan lima resolusi gagasan Indonesia dalam dua tahun terakhir

Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) telah mengesahkan sebanyak lima resolusi yang digagas oleh Indonesia di forum multilateral dalam kurun waktu dua ...

Menlu RI ajak Australia, Timor Leste kembangkan KEK di Indonesia Timur

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi mengajak pemerintah Australia dan Timor Leste untuk memperkuat kerja sama ekonomi dan ...

Menlu: Indonesia tak ada niat buka hubungan diplomatik dengan Israel

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi menegaskan bahwa Indonesia tidak berencana untuk melakukan normalisasi hubungan diplomatik dengan ...

Indonesia tandatangani perjanjian hibah untuk Solomon dan Fiji

Pemerintah Indonesia menandatangani perjanjian pemberian bantuan kemanusiaan dengan pemerintah Kepulauan Solomon dan Fiji terkait upaya-upaya ...

Indonesia prakarsai Resolusi PBB tentang ketahanan kesehatan global

Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) telah mengesahkan resolusi mengenai penguatan ketahanan kesehatan global yang diinisiasi Indonesia dan didukung 181 ...

Menlu buka BDF ke-13, tekankan pentingnya jaga demokrasi saat pandemi

Menteri Luar Negeri Republik Indonesia Retno Marsudi membuka Bali Democracy Forum (BDF) ke-13 di Nusa Dua, Bali, Kamis, dan ia menekankan pentingnya ...

Menlu RI minta dunia dukung misi perdamaian PBB di tengah COVID

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi mendorong kemitraan global guna mendukung misi pemelihara perdamaian Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), yang ...

Setelah Sinovac, Indonesia incar pengadaan vaksin COVAX pada 2021

Indonesia mengincar pengadaan vaksin COVID-19 dari inisiatif COVAX yang digagas Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) pada 2021,  kata Menteri Luar ...

Sekjen PBB, dirjen WHO akan beri sambutan pada BDF tahun ini

Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa António Guterres dan Direktur Jenderal Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Tedros Adhanom ...

Penyiksaan PMI berulang, Menlu minta MoU perlindungan diselesaikan

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi menyerukan pentingnya membangun koridor migrasi aman bagi pekerja migran Indonesia (PMI) sektor domestik, saat ...

Menlu: Kesepakatan awal Afghanistan-Taliban langkah penting perdamaian

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi menyambut baik kesepakatan tahap awal perundingan atau rules of procedures yang dicapai pemerintah Afghanistan ...

Menlu RI desak EU perlakukan minyak kelapa sawit secara adil

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi mendesak Uni Eropa (EU) untuk memberikan perlakuan yang adil terhadap minyak kelapa sawit, dalam pernyataan yang ...

Swedia soroti potensi kerja sama transportasi dan 'smart mobility'

Duta Besar Swedia untuk Indonesia, Marina Berg, mengatakan masih terdapat sejumlah sektor kerja sama yang dapat diperkuat lebih jauh dalam hubungan ...

Telkom dan Finch Capital garap potensi bisnis startup di Indonesia

PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) melalui anak usahanya MDI Ventures perusahaan modal ventura bersama dengan Finch Capital perusahaan ...

Bergabung dengan CEPI, Indonesia perkuat komitmen "vaksin untuk semua"

Indonesia resmi bergabung dengan Koalisi untuk Inovasi Kesiapsiagaan Epidemi (CEPI) guna mendukung akses yang adil, terjangkau, dan merata bagi semua ...