Tag: menteri keuangan sri mulyani indrawati

Bapanas uji petik pastikan bantuan pangan beras 10 kg tepat sasaran

Badan Pangan Nasional (Bapanas) turun langsung ke lapangan melakukan uji petik guna memastikan keberlanjutan program bantuan pangan beras 10 kilogram ...

Kemarin, revisi Permendag 8 2024 hingga penurunan harga tiket pesawat

Sejumlah berita tema ekonomi mewarnai Kamis (11/7), mulai dari Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga sebut belum ada rencana revisi ...

Menkeu bakal kaji penerapan ICS untuk UMKM dengan KSSK

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan bakal mengkaji penerapan innovative credit scoring (ICS) untuk pelaku usaha mikro, kecil, dan ...

Pakar: Realokasi subsidi BBM diperlukan untuk kurangi beban fiskal

Direktur Kebijakan Publik dari lembaga riset Center of Economic and Law Studies (Celios) Media Wahyudi Askar menilai bahwa realokasi subsidi bahan ...

Menkeu minta jajaran BKF menjawab tantangan RI ke depan

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati meminta jajaran Badan Kebijakan Fiskal (BKF) terus belajar dan berpikir untuk menjawab tantangan Indonesia ke ...

Rupiah meningkat meski terdapat defisit APBN semester I-2024

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS pada perdagangan Kamis ditutup meningkat meski terdapat defisit Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara ...

Kemenkeu sebut penerbitan SBN "on track" penuhi kebutuhan APBN 2024

Direktur Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Suminto menuturkan bahwa penerbitan Surat Berharga Negara (SBN) ...

Menko Luhut sebut penerima BBM subsidi diperketat pada 17 Agustus

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan bahwa pemerintah menargetkan pengetatan penggunaan subsidi ...

Menperin ingin mengetahui isi kontainer tertahan guna buat mitigasi

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita menyampaikan pihaknya ingin mengetahui isi dari 26.415 kontainer atau peti kemas yang tertahan di ...

Menkeu prediksi rupiah menguat Rp16.200 pada semester II-2024

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memprediksi rupiah akan menguat hingga Rp16.200 per dolar AS pada semester II-2024. “Nilai tukar ...

Kemenkeu bakal tambah alokasi bansos beras senilai Rp11 triliun

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) bakal menambah alokasi bantuan sosial (bansos) beras serta daging ayam dan telur senilai Rp11 triliun pada semester ...

Meski melandai, Menkeu yakin penerimaan perpajakan 2024 tetap terjaga

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati optimistis penerimaan perpajakan sepanjang 2024 akan tetap terjaga meski diperkirakan akan lebih rendah dari ...

Menkeu perkirakan subsidi energi bakal meningkat tahun ini

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memperkirakan subsidi energi dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) bakal meningkat pada tahun ...

Banggar DPR ingatkan pemerintah hati-hati kelola defisit APBN

Ketua Badan Anggaran (Banggar) DPR-RI Said Abdullah mengingatkan pemerintah untuk berhati-hati dalam mengelola defisit anggaran pendapatan dan ...

Menkeu: APBN defisit Rp77,3 triliun pada semester I-2024

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati melaporkan anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN) mengalami defisit sebesar Rp77,3 triliun atau 0,34 ...