Tag: menteri hukum

RUU Ekstradisi Buronan dengan Singapura disetujui lanjut ke paripurna

Komisi III DPR RI menyetujui Rancangan Undang-Undang (RUU) Pengesahan Perjanjian antara Pemerintah RI dan Pemerintah Singapura tentang Ekstradisi ...

Jimly luncurkan dua buku soal hubungan negara-agama dan kekuasaan

Pakar hukum tata negara Jimly Asshiddiqie meluncurkan dua buku mengenai hubungan negara dan agama serta kekuasaan yang masing-masingnya berjudul ...

Kemenkumham tegaskan komitmen pelopor HAM bagi disabilitas

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI menegaskan komitmennya menjadi pelopor pemajuan HAM bagi masyarakat termasuk kelompok ...

Menkumham sebut RKUHP telah akomodasi aspirasi publik jelang disahkan

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) RI Yasonna H. Laoly mengatakan RKUHP telah mengakomodasi berbagai aspirasi masyarakat menjelang ...

Kemenkumham gunakan P5HAM sebagai instrumen pemenuhan HAM disabilitas

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) menggunakan Peta Jalan Kelompok Kerja (Pokja) Penghormatan, Perlindungan, Pemenuhan, ...

Pekan HAM menghadirkan tokoh populer Indonesia segera dimulai di Bogor

Pemerintah Kota Bogor, Jawa Barat bersama panitia Pekan Hak Asasi Manusia (HAM) segera memulai rangkaian diskusi panel menghadirkan tokoh-tokoh ...

Anggota DPR minta publik tidak berspekulasi terkait revisi UU IKN

Anggota Badan Legislasi (Baleg) DPR RI Guspardi Gaus meminta publik tidak berspekulasi terlebih dahulu terkait revisi Undang-Undang Nomor 3 tahun ...

Kemarin Hakim Agung tersangka hingga helikopter Polri hilang kontak

Beragam peristiwa bidang hukum terjadi di Indonesia pada Senin (28/11) mulai dari KPK umumkan Hakim Agung Gazalba Saleh sebagai tersangka hingga ...

KUHP hapus pasal pencemaran nama baik dan penghinaan di UU ITE

ANTARA - Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Edward Omar Sharief Hiariej menyatakan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana yang baru akan menghapus ...

RKUHP atur pidana mati sebagai alternatif dengan masa percobaan

Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Edward Omar Sharif Hiariej mengatakan Rancangan Kitab Undang-undang Hukum Pidana (RKUHP) mengatur ...

Wamenkumham: RKUHP jelaskan seketat mungkin beda penghinaan dan kritik

Wakil Menteri Hukum dan HAM Edward Omar Hiariej mengatakan Rancangan Kitab Undang-undang Hukum Pidana (RKUHP) mengatur penjelasan seketat mungkin ...

Wamenkumham: RKUHP hapus pasal pencemaran nama baik UU ITE

Wakil Menteri Hukum dan HAM (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej mengatakan Rancangan Kitab Undang-undang Hukum Pidana (RKUHP) akan ...

Kemenkumham Kalteng raih penghargaan kinerja terbaik III nasional

Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia meraih penghargaan kinerja terbaik ke-3 pada penilaian capaian kinerja tahun anggaran 2022 ...

Komisi III DPR dan pemerintah setujui RKUHP dilanjutkan ke paripurna

Komisi III DPR RI bersama pemerintah yang diwakili Wamenkumham Edward Omar Sharif Hiariej menyetujui Rancangan Undang-Undang tentang Kitab Hukum ...

Komisi III DPR soroti 23 DIM RUU KUHP

ANTARA - Komisi III DPR RI menyoroti 23 Daftar Inventarisasi Masalah (DIM) Rancangan Undang-undang Kitab Undang-undang Hukum Pidana (RUU KUHP), Kamis ...