Tag: menkop ukm

UMKM Kriya Inovasi Mandara perluas pasar berkat binaan OIKN

Salah satu UMKM binaan Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN), Kriya Inovasi Mandara (KIM) telah memperluas pasar (market) hingga menembus berbagai ...

Menkop UKM sebut TikTok masih melanggar aturan

Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (Menkop UKM) Teten Masduki mengatakan platform media sosial TikTok masih melanggar Peraturan Menteri ...

Kemenkop UKM-KPPU perkuat sinergi optimalkan ekosistem UMKM

Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM) bersama dengan Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) memperkuat sinergi guna meningkatkan ...

Menkop UKM: Pengelolaan koperasi harus anak muda yang maju

Menteri Koperasi dan Usaha Mikro Kecil (Menkop UKM) Teten Masduki menyatakan pengelolaan koperasi harus kalangan anak muda yang maju dengan kemampuan ...

Menkop UKM: Rumah Produksi Bersama Kulit di Garut untuk majukan UKM

Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Menkop UKM) Teten Masduki meresmikan Rumah Produksi Bersama Kulit di Jalan Guntur, Kabupaten Garut, Jawa ...

Menkop UKM harapkan kerajinan kulit Garut bisa bertaraf dunia

Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Teten Masduki mengharapkan produk kerajinan kulit seperti sepatu, tas, serta jaket khas Garut bisa memiliki ...

Menteri KIM apresiasi peran pers Indonesia seiring HPN 2024

Para Menteri Kabinet Indonesia Maju (KIM) menyampaikan apresiasi atas peran insan pers nasional bagi bangsa dan negara, seiring peringatan Hari Pers ...

Pemprov Sulbar bangun pusat perbelanjaan di Terminal Simbuang

Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) membangun pusat perbelanjaan di kawasan Terminal Kelas III Simbuang Kecamatan Simboro Kepulauan, ...

Kemenkop UKM siap berikan pendanaan syariah Rp10 miliar untuk UMKM

Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM) siap memberikan pendanaan syariah sebesar Rp10 miliar bagi usaha mikro, kecil, dan menengah ...

KemenPPPA: Pentingnya sayap parpol wujudkan kebijakan pro perempuan

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPPPA) menekankan pentingnya peran organisasi sayap partai politik yang bergerak di ...

Perbaiki ekosistem koperasi, Menkop UKM akan adopsi pedoman governansi

Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop UKM) menyatakan akan mengadopsi Pedoman Umum Governansi Koperasi Indonesia (PUG-KOPIN), yang telah disusun ...

Menkop UKM sebut revisi Permendag Nomor 31 Tahun 2023 sudah diproses

Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (Menkop UKM) Teten Masduki mengatakan pengajuan revisi Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) No. 31 ...

Menkop UKM sebut 64 persen pelaku UMKM adalah perempuan

Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) Teten Masduki mengatakan sebanyak 64,5 persen pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di ...

Menkop UKM: Akses pembiayaan kredit UMKM Indonesia terendah di Asia

Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Teten Masduki mengatakan akses pembiayaan kredit untuk usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di Indonesia ...

Menkop UKM harap industri gandeng UMKM jadi pemasok

Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Teten Masduki menginginkan agar para pelaku industri di tanah air menggandeng usaha mikro, kecil, dan ...