Tag: menko luhut

Kemenko Marves jamin presiden terpilih berkomitmen lanjutkan CCS

Kementerian  Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) menjamin Prabowo Subianto bersama Gibran Rakabuming Raka selaku ...

Menko Luhut optimistis pembangunan IKN capai 80 persen pada Agustus

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan optimistis pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur akan ...

Indonesia-Eramet cari litium untuk perkuat ekosistem kendaraan listrik

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) bersama Eramet Indonesia melakukan kerja sama eksplorasi atau pencarian sumber daya mineral kritis, ...

PT PP selesaikan pembangunan proyek pelabuhan hilirisasi nikel

PT PP (Persero) Tbk, BUMN konstruksi dan investasi, berkolaborasi dengan PT Mitra Murni Perkasa (MMP) menyelesaikan pembangunan proyek Pelabuhan ...

Wamendag Jerry: Ekonomi stabil jadikan industri EV mampu berkembang

Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag) Jerry Sambuaga menyebut, keberhasilan Indonesia dalam menjaga ketahanan dalam pertumbuhan ekonomi dan stabilitas ...

BPH Migas pastikan kemudahan distribusi BBM dengan surat rekomendasi

Kepala Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) Erika Retnowati memastikan kemudahan pendistribusian BBM dengan menggunakan surat ...

Kemarin, stabilitas keuangan RI terjaga hingga Starlink rilis Mei

Berbagai peristiwa ekonomi diberitakan oleh Kantor Berita ANTARA pada Jumat (03/05), mulai dari stabilitas sistem keuangan Indonesia terjaga pada ...

Gubernur: APBD Kalteng terus meningkat kini mencapai Rp8,79 triliun

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran mengatakan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) provinsi setempat menunjukkan tren ...

Luhut: Dampak persaingan asing ke Indonesia tak perlu dikhawatirkan

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan bahwa Indonesia tidak perlu mengkhawatirkan dinamika ...

Presiden Jokowi sebut ekosistem kendaraan listrik segera terbentuk

Presiden Joko Widodo menyatakan bahwa ekosistem kendaraan listrik (electric vehicle/EV) di Indonesia segera terbentuk seiring dengan pabrik industri ...

Menko Luhut tegaskan komitmen pemerintah bangun industri EV hijau

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan menegaskan komitmen pemerintah Indonesia untuk membangun industri ...

Dirjen IKP: Masuknya Starlink dorong operator lokal tingkatkan layanan

Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik Kementerian Komunikasi dan Informatika Usman Kansong menilai masuknya perusahaan penyedia jasa ...

Luhut berpesan ke Prabowo: Jangan bawa orang "toxic" masuk kabinet

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan pesannya kepada Prabowo Subianto selaku presiden terpilih ...

Menko Luhut: Internet Starlink akan diluncurkan pertengahan Mei

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan bahwa Starlink, sebuah layanan internet berbasis satelit, ...

Menko Luhut sebut pemerintah hitung subsidi untuk BBM bioetanol

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan bahwa pemerintah sedang menghitung pengadaan subsidi untuk ...