Tag: membakar hutan

BPBD Garut evakuasi sukarelawan korban kebakaran hutan Gunung Guntur

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Garut, Jawa Barat mengevakuasi seorang sukarelawan yang menjadi korban kebakaran saat memadamkan ...

Kawasan hutan dan lahan Gunung Arjuno terbakar

Api membakar hutan dan lahan kawasan Gunung Arjuno terlihat di Prigen, Pasuruan, Jawa Timur, Selasa (5/9/2023). Menurut data Badan Penanggulangan ...

BNPB imbau pendaki gunung waspadai kebakaran hutan selama kemarau

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengimbau para pendaki gunung untuk mewaspadai bencana kebakaran hutan di lereng gunung selama musim ...

Kebakaran hutan Gunung Walat meluas, petugas dikerahkan padamkan api

Petugas gabungan dari berbagai lembaga dikerahkan untuk memadamkan kebakaran hutan di kawasan Gunung Walat, Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat, ...

Petugas gabungan kendalikan kebakaran lahan gambut Palangka Raya

Personel Polri memadamkan api yang membakar hutan dan lahan di Kelurahan Patuk Katimpun, Palangka Raya, Kalteng, Selasa (29/8/2023). Petugas gabungan ...

Polisi sebut kebakaran Gunung Arjuno akibat aktivitas perburuan liar

Kepolisian Resor (Polres) Malang menyatakan bahwa kebakaran yang melanda kawasan Gunung Arjuno, di wilayah Kecamatan Singosari, Kabupaten ...

BPBD Kuningan: Kebakaran hutan di Gunung Ciremai sudah padam

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, menyampaikan bahwa kebakaran yang melanda kawasan hutan di Gunung Ciremai ...

Balai TNGC: Kebakaran hutan di Gunung Ciremai capai 102 hektare

Balai Taman Nasional Gunung Ciremai (TNGC) menyampaikan kebakaran hutan yang melanda kawasan Gunung Ciremai di Kecamatan Pasawahan, Kabupaten ...

BPBD Ponorogo tingkatkan kesiagaan bencana karhutla

BPBD Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur meningkatkan kesiagaan dalam penanggulangan bencana kebakaran hutan dan lahan (karhutla) seiring kian tingginya ...

BPBD duga ada kesengajaan pembakaran lahan pada karhutla di Belitung

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Belitung, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, menduga ada faktor kesengajaan kasus kebakaran ...

BPBD OKU: Empat peristiwa karhutla terjadi pada 2023

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatra Selatan Hemni Rusdi menyebutkan sebanyak empat peristiwa ...

BPBD gencarkan patroli terkait 1.618 titik panas di Kalbar

Ketua Satuan Tugas Informasi Bencana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Kalbar Daniel mengatakan, saat ini pihaknya terus ...

Dua peristiwa kebakaran lahan terjadi di Bintan Timur dalam sehari

Dua peristiwa kebakaran lahan terjadi di wilayah Kecamatan Bintan Timur, Kabupaten Bintan, Provinsi Kepulauan Riau, pada Sabtu. "Hari ...

Pemkab Bangka berdayakan masyarakat jaga hutan

Pemerintah Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, memberdayakan masyarakat untuk membantu pemerintah dalam menjaga kawasan hutan ...

Jikalahari minta Gubernur Riau tidak pasang balon perusahaan kehutanan

Jaringan Kerja Penyelamat Hutan Riau (Jikalahari) mendesak Gubernur Riau Syamsuar tidak memasang balon banner ucapan tahniah hari jadi Provinsi Riau ...