Tag: media

Terpopuler, Pramono deklarasi kemenangan hingga artis Rahayu meninggal

Sejumlah berita unggulan Jumat untuk disimak, Pram-Doel deklarasikan kemenangan satu putaran hingga artis senior Rahayu Effendi meninggal ...

Australia sahkan larangan anak di bawah 16 tahun gunakan media sosial

Parlemen Australia mengesahkan undang-undang untuk melarang anak-anak dan remaja menggunakan media sosial. Dengan pengesahan undang-undang ...

Event Big Bang Festival 2024 dan program menariknya

Big Bang Festival telah menjadi salah satu acara paling dinantikan oleh masyarakat Indonesia, terutama menjelang akhir tahun. Di tahun 2024, festival ...

Simak lagi warta soal pariwisata Bali, film "Women from Rote Island"

Kanal gaya hidup, hiburan, teknologi, dan otomotif ANTARA pada Kamis (28/11) antara lain menyajikan warta tentang penanganan masalah pariwisata di ...

Hujan dan musim dingin perparah derita pengungsi Palestina di Gaza

"Kami melarikan diri dari penembakan Israel dan kematian di Gaza, tetapi sekarang kami tenggelam dalam hujan dan air laut," keluh Abbas ...

Mempertimbangkan jeda dua tahun antara pemilu nasional dan daerah

Kelingking ungu celupan tinta kembali menghiasi Tanah Air meski tak semeriah sembilan bulan lalu, tepatnya, pada 14 Februari 2024, ketika pemilihan ...

BBMKG terbitkan peringatan dini gelombang hingga 2,5 meter di Bali

Balai Besar Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BBMKG) Wilayah III Denpasar menerbitkan peringatan dini gelombang laut diperkirakan hingga 2,5 ...

Tiga warga China yang ditahan di Amerika Serikat kembali ke Tiongkok

Pemerintah China mengonfirmasi ketiga warganya yang sebelumnya ditahan di Amerika Serikat (AS) dapat kembali ke Tiongkok. "Melalui upaya tak ...

Ketua Pia Ardya Garini Lanud Hasanuddin edukasi siswa lewat dongeng

Ketua Pia Ardya Garini (PAG) Cabang 7/D.II Lanud Sultan Hasanuddin Liska Bonang Bayuaji mengedukasi siswa TK Angkasa 1 Makassar mengenai makanan ...

Dubes: UEA terus jadi pendukung aktif solusi iklim global

Duta Besar Uni Emirat Arab (UEA) Abdulla Salem AlDhaheri mengatakan negaranya terus menjadi pendukung aktif solusi iklim global menyusul Konferensi ...

ICH Festival 2024 jadi panduan generasi muda lestarikan warisan budaya

Direktur Perlindungan Kebudayaan Direktorat Jenderal Kebudayaan Kementerian Kebudayaan Irini Dewi Wanti menyebut Pekan Warisan Budaya Takbenda (WBTb) ...

Indonesia dorong kemitraan bisnis ASEAN-Swiss

Pemerintah Indonesia mendorong penguatan kemitraan antara ASEAN dan Swiss melalui penyelenggaraan ASEAN-Switzerland Business Dialogue di Lausanne, ...

Rumania ingin perkuat kerja sama pendidikan dengan Indonesia

Duta Besar (Dubes) Rumania untuk Indonesia Dan Adrian Balanescu menyampaikan keinginan Rumania untuk memperkuat kerja sama pendidikan dengan ...

Dubes PEA soroti tujuh MoU setelah kunjungan Presiden Prabowo

Duta Besar Persatuan Emirat Arab (PEA) Abdulla Salem AlDhaheri menyoroti tujuh MoU kerja sama yang dicapai antara Indonesia dan negaranya setelah ...

ANTARA raih penghargaan mitra media terbaik Anugerah Humas Imigrasi

Lembaga Kantor Berita Nasional (LKBN) ANTARA meraih penghargaan mitra media terbaik atau best media partner dalam Anugerah Humas Imigrasi Indonesia, ...