Tag: masjidil haram

Bus shalawat kembali beroperasi layani jamaah ke Masjidil Haram

Operasional bus shalawat kembali beroperasi melayani jamaah haji Indonesia dari hotel menuju Masjidil Haram mulai hari ini, setelah sebelumnya ...

Indonesia dapat 221 ribu kuota haji pada tahun depan

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengatakan Indonesia mendapat kuota 221.000 orang pada operasional haji tahun 1446 Hijriah/2025 Masehi, yang ...

Jamaah haji yang sudah ke hotel diimbau tak langsung tawaf ifadhah

Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi mengimbau jamaah calon haji yang sudah kembali ke hotel masing-masing usai melaksanakan puncak ...

Menyaksikan pergerakan jamaah haji di Kota Mekkah dari langit

ANTARA - Pewarta ANTARA Nabila Charisty berbagi informasi terkait kondisi Kota Mekkah dan sekitarnya dari atas helikopter, di saat Idul Adha 10 ...

Khutbah Arafah tersedia dalam 20 versi bahasa asing

Presiden Urusan Agama Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Sheikh Abdul Rahman Al-Sudais mengatakan khutbah Arafah pada musim haji 1445H disampaikan ...

Arab Saudi menyiapkan 27 ribu bus untuk angkutan haji 1445 Hijriah

Kementerian Transportasi dan Logistik Arab Saudi menyiapkan sebanyak 27 ribu bus sebagai salah satu sarana angkutan darat bagi jamaah haji selama ...

Kemenag: Tak ada komersialisasi layanan kursi roda oleh petugas haji

Kementerian Agama membantah pernyataan Anggota Tim Pengawas Haji 2024, Aguk Irawan, yang menyebarkan informasi di media online soal petugas haji yang ...

Timwas Haji DPR imbau jamaah jaga kesehatan jelang puncak haji

Anggota Komisi VIII DPR RI sekaligus Tim Pengawas (Timwas) Haji DPR RI Endang Maria Astuti mengimbau kepada seluruh jamaah haji Indonesia agar ...

Mengungkap keagungan spiritual dari ketinggian Zamzam Tower di Mekkah

ANTARA - Berdiri berhadap-hadapan dengan Masjidil Haram, Zamzam Tower menawarkan pandangan yang memukau dan penuh makna. Pengalaman melihat Kabah ...

Kemenag Kaltim arahkan petugas haji jaga kondisi jamaah sebelum wukuf

Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Kementerian Agama (Kemenag) Kalimantan Timur Abdul Khaliq mengungkapkan bahwa komunikasi intens dilakukan dengan ...

Kerajaan Arab Saudi sediakan layanan antar-jemput jemaah haji 24 jam

Kementerian Urusan Islam, Dakwah, dan Bimbingan Arab Saudi menyediakan layanan antar-jemput sepanjang waktu bagi untuk mengangkut para jemaah dari ...

Timwas Haji DPR RI Minta Jemaah Haji Jaga Stamina Menjelang Wukuf di Arafah

Menjelang ibadah wukuf di Arafah, Anggota Timwas Haji DPR RI, Wisnu Wijaya Adi Putra, mengimbau seluruh jemaah haji Indonesia untuk menjaga ...

Cerita jamaah reguler yang serasa diperlakukan layaknya haji khusus

Seluruh jamaah haji Indonesia saat ini sudah berada di Makkah untuk mengikuti rangkaian puncak ibadah haji di Arafah, Muzdalifah, dan Mina (Armuzna) ...

Dubes imbau jamaah Indonesia tunjukkan visa sebelum peroleh Nusuk

Duta Besar RI untuk Arab Saudi Abdul Aziz Ahmad mengimbau para jamaah calon haji Indonesia yang masih menunggu penerbitan kartu Nusuk agar ...

Menag Yaqut Cholil Qoumas menunaikan umrah wajib

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas (kedua kanan) meninggalkan Masjidil Haram seusai menunaikan umrah wajib di Makkah, Arab Saudi, Senin (10/6/2024). ...