Tag: mahasiswa asing

Ukraina bantah diskriminasi pelajar asing dalam upaya evakuasi

Pemerintah Ukraina membantah adanya perlakuan diskriminatif terhadap para pelajar asing yang sedang berupaya meninggalkan Ukraina di tengah serangan ...

Unud: Banyak mahasiswa asing tak bisa ke Bali karena terkendala visa

Universitas Udayana, Bali sedang menangani banyaknya mahasiswa asing di program internasional yang belum bisa masuk Bali akibat berbagai kendala ...

Jepang akan longgarkan aturan ketat perbatasan

Jepang pada Kamis akan mengeluarkan pengumuman tentang langkah pelonggaran aturan ketat pengendalian perbatasan yang diberlakukan untuk melawan ...

Dua tokoh politik Malaysia positif COVID-19

Dua tokoh politik Malaysia yakni anggota parlemen oposisi, Nurul Izzah Anwar yang juga putri Presiden PKR, Anwar Ibrahim dan mantan Perdana Menteri ...

Dua tokoh terkemuka Sudan pengkritik militer ditahan

Dua tokoh politik terkemuka Sudan yang memegang jabatan-jabatan utama dalam pemerintahan sipil sebelum pengambilalihan militer pada Oktober telah ...

Mahasiswa asing yang masuk ke Malaysia masih diwajibkan karantina

Mahasiswa asing yang masuk ke Malaysia masih diwajibkan untuk menjalani karantina kendati negara itu akan membuka sepenuhnya pintu perbatasan tanpa ...

UPNVY-MSLU dirikan Pusat Bahasa dan Budaya Indonesia-Belarus

Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta (UPNVY) bekerja sama dengan Minsk State Linguistic University (MSLU) di Minsk, ...

Mahasiswa Kazakhstan jadi relawan di Xi'an di tengah lonjakan COVID-19

ANTARA - Ismail Daurov mahasiswa Universitas Pengobatan Tradisional China Shaanxi asal Kazakhstan, menjadi sukarelawan yang berjuang melawan lonjakan ...

Tarif karantina hotel sampai belasan juta, PHRI: Tidak menguntungkan

Sekretaris Jenderal Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Maulana Yusran menyebut tarif karantina mandiri di hotel sama sekali tidak ...

Kemendikbudristek kenalkan pendidikan dan budaya Indonesia di Dubai

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) memperkenalkan pendidikan dan kebudayaan Indonesia melalui Expo 2020 ...

KSP upayakan penyelesaian kendala operasional Kampus UIII

Kantor Staf Presiden (KSP) akan mengawal dan menyelesaikan sejumlah kendala yang menghambat operasional Universitas Islam Internasional Indonesia ...

Rektor sebut ANTARA dekatkan UMI dengan dunia internasional

Rektor Universitas Muslim Indonesia (UMI) Makassar Prof Dr Basri Modding mengatakan Lembaga Kantor Berita Nasional (LKBN) ANTARA melalui ...

KBRI Yangon salurkan bantuan bagi warga Myanmar

KBRI Yangon menyalurkan bantuan bagi warga Myanmar, yang selain menghadapi pandemi COVID-19 juga mengalami gejolak politik dan keamanan sejak kudeta ...

ISI Yogyakarta gelar Festival Karawitan Internasional secara virtual

Fakultas Seni Pertunjukan Institut Seni Indonesia (FSP ISI) Yogyakarta, akan menyelenggarakan International Jogjakarta Karawitan Festival 2021 ...

Festival Budaya Kimchi Jeonju 2021 digelar di kota rasa

Sebuah festival di mana para peserta dapat belajar membuat Kimchi dibuka di Jeonju, kota rasa. Untuk melihat rilis pers multimedia selengkapnya, ...