Tag: limbah makanan

BNI gelar Golf Friendly Match dalam rangka HUT ke-76

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. atau BNI kembali menggelar BNI Golf Friendly Match yang merupakan rangkaian kegiatan menyambut Hari Ulang ...

Kemarin, IHSG ditutup menguat hingga pembangunan infrastuktur IKN

Kenaikan Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG Bursa Efek Indonesia saat penutupan perdagangan kemarin menjadi salah satu berita yang paling banyak ...

Mentan ajak negara dunia tekan "food loss and waste"

Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo mengajak negara-negara dunia untuk menerapkan konsep pengurangan Food Loss and Waste (FLW) untuk ...

Program digital DIVERT untuk tangani masalah rantai pasok limbah

Permasalahan rantai pasokan limbah pasca-konsumsi dijawab lewat DIVERT, sebagai sebuah proyek berbasis digital yang diprakarsai oleh Waste4Change ...

Industri hotel disebut akan alami pergeseran rantai pasok

Deputi Bidang Industri dan Investasi Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Henky Manurung menyatakan industri hotel akan mengalami pergeseran ...

Menangkap peluang baru bisnis F&B melalui THAIFEX - Anuga Asia 2022

THAIFEX - Anuga Asia 2022​​​​​​​ Thailand yang kembali digelar secara luring dan berlangsung di kawasan IMPACT Muang Thong Thani, ...

FOI harap peran negara terkait keadilan pangan untuk tekan kemubaziran

Yayasan Lumbung Pangan Indonesia atau Foodbank of Indonesia (FOI) berharap agar negara, khususnya pemerintah, agar memberi perhatian terkait keadilan ...

Krisis pangan picu kekhawatiran proteksionisme, perparah kekurangan

Krisis pangan dunia yang sedang meningkat mempercepat langkah-langkah proteksionis oleh negara-negara yang kemungkinan akan menambah masalah dan ...

Pemerintah Selandia Baru akan bantu keluarga "low income" beli EV

Pemerintah Selandia Baru pada Senin mengatakan pihaknya akan memberi dukungan keuangan bagi keluarga berpenghasilan rendah untuk mengganti kendaraan ...

Perubahan gaya hidup yang berikan dampak nyata bagi bumi

Warga dunia memiliki kekuatan untuk memengaruhi 25 hingga 27 persen dari penghematan yang dibutuhkan pada tahun 2030 untuk menjaga pemanasan global ...

Start up mahasiswa Universitas Brawijaya masuk Forbes 30 Under 30

Start up agriculture bagi peternak ayam bernama "Chickin" yang digarap tiga mahasiswa Universitas Brawijaya (UB) telah diunduh ribuan ...

Forum Orang Tua: Psikologis mahasiswa SBM ITB terguncang

Forum Orang Tua Sekolah Bisnis dan Manajemen Institut Teknologi Bandung (SBM ITB) menyatakan psikologis mahasiswa SBM ITB terguncang akibat konflik ...

Multi Bintang Indonesia olah limbah pangan jadi produk bergizi

Perusahaan minuman Multi Bintang Indonesia memulai “Food Upcycling for the Future”, sebuah proyek kolaborasi inovatif yang bertujuan ...

Pemkot Jakpus temukan sejumlah restoran buang limbah ke saluran air

Pemerintah Kota Jakarta Pusat menemukan sejumlah restoran di tiga kecamatan membuang limbah sisa makanan ke saluran air sehingga menimbulkan ...

Kiat mudah atasi "food waste" dan "food loss" dari rumah

Fenomena "Food Waste" dan "Food Loss" secara global mendapatkan cukup banyak sorotan sebagai penyumbang limbah bagi lingkungan ...