Bentrokan sengit meletus di dekat gedung parlemen di Tripoli
Bentrokan sengit meletus Minggu di daerah selatan Tripoli, ibu kota Libya, dekat gedung parlemen sementara yang anggota-anggotanya diungsikan, kata ...
Bentrokan sengit meletus Minggu di daerah selatan Tripoli, ibu kota Libya, dekat gedung parlemen sementara yang anggota-anggotanya diungsikan, kata ...
Korban tewas akibat bentrokan di Benghazi meningkat menjadi 43 dengan lebih 100 orang terluka, kata pejabat Departemen Kesehatan Libya, Sabtu, ...
Ahmed Miitig, seorang pengusaha yang didukung kelompok garis keras, terpilih sebagai perdana menteri baru Libya, Minggu, setelah menang dalam ...
Sebuah kelompok militan di Libya hari Senin mengeluarkan video yang menunjukkan sandera yang diculik dari Kedutaan Besar Tunisia meminta pemerintah ...
Seorang diplomat Tunisia diculik Kamis di Tripoli dalam kondisi yang tidak diketahui, kata satu sumber keamanan Libya kepada AFP, dua hari setelah ...
Harga minyak dunia naik pada Rabu (Kamis pagi WIB), karena para pedagang khawatir tentang potensi gangguan pasokan yang melintas melalui Ukraina dan ...
Harga minyak dunia jatuh pada Senin (Selasa pagi WIB), setelah pemberontak sepakat untuk membuka kembali dua dari empat terminal ekspor minyak yang ...
Harga minyak global berbalik naik (rebound) dari kerugian sebelumnya pada Kamis (Jumat pagi WIB), karena para pedagang semakin meragukan pemberontak ...
Pihak berwenang Libya menutup bandara di ibu kota negara itu, Tripoli, setelah sejumlah roket menghantam landasan pacunya, Jumat, kata sejumlah ...
Harga minyak dunia turun pada Senin (Selasa pagi WIB), karena pasar mengesampingkan kekhawatiran gangguan pasokan energi Eropa Barat setelah Krimea ...
Serangan bom mobil yang ditujukan pada sebuah akademi militer di kota Benghazi, Libya timur, Senin, menewaskan sedikitnya tujuh prajurit dan ...
Tujuh orang Mesir ditemukan tewas akibat penembakan di dekat Benghazi, Libya timur, Senin, kata seorang juru bicara badan keamanan untuk kota yang ...
Orang-orang bersenjata menembakkan granat roket ke sebuah stasiun televisi Libya di Tripoli, Rabu, setelah menyerbu bangunan itu, memaksa pekerja ...
Minyak mentah AS ditutup di atas 100 dolar AS per barel pada Senin (Selasa padi WIB) untuk pertama kalinya tahun ini, karena para pedagang menunggu ...
Dua pekerja bangunan Italia yang diculik di Libya bulan lalu telah dibebaskan, demikian diumumkan pemerintah Italia, Jumat."Saya sangat senang dan ...