Tag: lemang

Pemkot Batam ingin kembangkan Balimau Kasai jelang Ramadhan

Pemerintah Kota Batam Kepulauan Riau ingin mengembangkan pelaksanaan tradisi Balimau Kasai, sebuah tradisi menjelang Ramadhan sehingga bisa menjadi ...

Tradisi warga Padang yang terus bertahan sambut Ramadhan

Pagi itu selepas subuh, Veri bersama tiga anak dan istrinya segera bersiap berangkat ke Tempat Pemakaman Umum Tunggul Hitam Padang, Sumatera ...

Perayaan Maulid Nabi akbar dihadiri ribuan warga Banda Aceh

Ribuan warga menghadiri kegiatan maulid nabi akbar yang digelar Pemerintah Kota Banda Aceh yang dipusatkan di Lapangan Blangpadang, ...

Lemang Srikaya, oleh-oleh khas dari Medan

Selama ini, Medan memang lebih dikenal dengan sejumlah penganan khas seperti bika ambon atau pancake durian. Namun, kini mereka yang berkunjung ke ...

Buron terpidana perdagangan orang merupakan warga Tebing Tinggi

Buron terpidana kasus perdagangan orang di Kupang, Nusa Tenggara Timur, Diana Aman yang diamankan Kejari Tanjung Balai dan Kejati Sumatera utara, ...

Tradisi Malamang bentuk kekompakan warga Dayak Deah

Tradisi malamang atau membuat lamang, suatu jenis masakan khas Suku Dayak   di Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan yang dilaksanakan ...

"Bongko" makanan khas paling ditunggu saat Ramadhan

Makanan khas untuk berbuka puasa di Kabupaten Limapuluh Kota, Sumatera Barat (Sumbar), yakni `Bongko` yang sampai sekarang paling ditunggu warga ...

Sambut HPN, Padang siapkan festival kuliner

Pemerintah Kota Padang, Sumbar menyiapkan kegiatan sekaligus festival kuliner tradisional untuk menyambut Hari Pers Nasional (HPN) pada 7 hingga 8 ...

Masak lemang cara warga Aceh peringati Maulid

Mayoritas warga di Kabupaten Aceh Tenggara, Provinsi Aceh, memasak lemang yang merupakan tradisi warisan Suku Alas ketika memperingati Maulid Nabi ...

Titik panas di Kalbar meningkat

Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) terpantau mengalami peningkatan khususnya di Kalimantan Barat (Kalbar) dengan 24 titik panas terpantau oleh ...

Festival Kuliner merayakan HUT Kemerdekaan

Pelindo 1 menggelar Festival Kuliner di Lapangan Benteng Medan, dalam rangka menyambut dan merayakan peringatan Hari Ulang Tahun le-72 Kemerdekaan ...

Kuliner Sungaipenuh "uenaak"

Kota Sungaipenuh di provinsi Jambi memiliki kekayaan kuliner yang khas melegenda seperti dendeng batokok dan ikan semah, kini soto semerup, ketan ...

Ortus-Dapen Pertamina sepakat restrukturisasi Sugih Energy

Ortus Holdings dan Dana Pensiun sebagai pemegang saham PT Sugih Energy Tbk menyepakati restrukturisasi perseroan itu diserahkan kepada Dapen ...

Jelang Lebaran Ketupat permintaan daging sapi melonjak

Jelang perayaan Lebaran Ketupat yang akan dilaksanakan Rabu (12/7) besok, permintaan daging sapi melonjak naik di Kabupaten Gorontalo, Selasa. ...

Warga Pauh gelar tradisi malamang sambut Ramadhan

Warga Kecamatan Pauh, Kota Padang Sumatera Barat (Sumbar), menggelar tradisi malamang atau membuat penganan lemang sebagai kebiasaan menyambut ...