Tag: lebaran 2024

Legislator minta Satpol PP sidak setiap ruang terbuka hijau

Anggota Komisi A DPRD DKI Dwi Rio Sambodo meminta Satpol PP DKI Jakarta senantiasa melakukan inspeksi mendadak (sidak) di setiap ruang terbuka hijau ...

BPS Jakarta: Inflasi Lebaran terkendali berkat pasokan beras terjaga

Badan Pusat Statistik (BPS)  DKI Jakarta mencatat inflasi pada Ramadhan dan Lebaran 2024 lebih rendah dibandingkan periode yang sama tahun ...

Polisi selidiki insiden balon udara jatuh dan meledak di Pacitan

Aparat kepolisian menyelidiki kasus satu balon udara asap yang jatuh dan meledak di depan teras rumah warga Desa Tahunan, Kecamatan Tegalombo, ...

BPS: Inflasi pada Lebaran 2024 lebih rendah dari tahun-tahun lalu

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi pada April 2024 yang bertepatan dengan periode Idul Fitri tahun ini lebih rendah dibandingkan momen ...

Pemkot Jaksel tuntaskan 93 pengaduan permasalahan THR Lebaran

Pemerintah Kota Jakarta Selatan menuntaskan sebanyak 93 pengaduan permasalahan terkait tunjangan hari raya (THR) Lebaran 2024 dari 106 aduan yang ...

Pelni Tanjungpinang hentikan sementara pelayaran rute Bintan-Natuna

PT Pelni Cabang Kota Tanjungpinang Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) menghentikan sementara pelayaran kapal penumpang rute Kijang (Bintan) ke Natuna, ...

Jasa Marga respons cepat kecelakaan di KM 6 B Tol Jakarta-Cikampek

Jasa Marga melakukan respons cepat terhadap kecelakaan di KM 6 B ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek pada Rabu (1/5). "Telah terjadi kecelakaan ...

Merger dua opsel bisa ciptakan investasi industri telco berkelanjutan

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi mengatakan langkah merger dari dua operator seluler (opsel) di Indonesia berpotensi ...

Anggota DPR sebut kenaikan tarif KRL memperbesar kesenjangan sosial

Anggota Komisi V DPR RI Toriq Hidayat mengatakan bahwa kenaikan tarif KRL commuter line oleh PT Kereta Api Indonesia (KAI) akan mengakibatkan ...

PLN pastikan SPKLU tersedia di rest area Tol Trans Jawa dan Sumatera

PT PLN (Persero) memastikan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) kini telah tersedia di setiap rest area yang tersebar di Jalan Tol Trans ...

RUPST Astra angkat Bambang Brodjonegoro jadi Komisaris Independen

PT Astra International Tbk (ASII) atau Astra dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) 2024 di Jakarta, Selasa, menyetujui pengangkatan Bambang ...

Manajemen: Status Bandara Sentani jadi bandara internasional

Manajemen Bandara Sentani di Kabupaten Jayapura Provinsi Papua menyebutkan status bandara itu telah ditetapkan sebagai salah satu bandara ...

DKI skrining pendatang baru di Jakarta guna cegah angka pengangguran

Pemerintah Provinsi DKI akan melakukan skrining (penyaringan) bagi pendatang baru yang sudah tiba usai Lebaran 2024 untuk mencegah angka pengangguran ...

Pengguna kendaraan listrik apresiasi kemudahan isi daya di SPKLU PLN

Kehadiran 21 Stasiun Penyedia Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) yang tersebar di 12 lokasi Provinsi Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, dan Sulawesi ...

BNI salurkan kredit hijau Rp67,4 triliun per Maret 2024

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI menyalurkan kredit hijau mencapai Rp67,4 triliun per akhir Maret 2024 dibandingkan akhir Desember ...