Tag: lalu lintas penerbangan

Optimalkan kapasitas Soekarno-Hatta, Citilink pindah ke Terminal 3

PT Angkasa Pura II tengah mengoptimalkan kapasitas slot penerbangan di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, di mana sejumlah ...

Penerbangan ke Bandara Muara Bungo masih kosong hingga 31 Juli

Aktivitas penerbangan di Bandara Muara Bungo Provinsi Jambi dipastikan masih kosong hingga 31 Juli 2020 karena pandemi COVID-19 yang berdampak pada ...

Peningkatan jumlah penerbangan di masa tatanan normal baru

Calon penumpang dengan menerapkan jaga jarak mengantre untuk lapor diri di Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Jumat (10/7/2020). ...

Bandara Soetta hanya beroperasi sebagian, Terminal 1 tak dioperasikan

PT Angkasa Pura II menyampaikan bahwa Bandara Soekarno-Hatta (Soetta) hanya mengoperasikan sebagian terminal di tengah pandemi COVID-19. Predir PT ...

Polres Magetan amankan balon udara nyaris bakar rumah warga

Kepolisian Resor (Polres) Magetan, Jawa Timur mengamankan sebuah balon udara berukuran besar tanpa awak yang nyaris membakar rumah warga dan ...

AP II dan maskapai bidik bisnis kargo di tengah pandemi COVID-19

PT Angkasa Pura II (Persero) dan sejumlah maskapai penerbangan membidik bisnis pengelolaan kargo di bandara sebagai salah satu sumber pendapatan ...

Tanpa gunakan masker, Erick Thohir tinjau Terminal 3 Soetta

Menteri BUMN Erick Thohir bersama Wakil Menteri BUMN II Kartika Wirjoatmodjo meninjau kesiapan antisipasi wabah virus corona di Terminal 3 Bandara ...

Menhub jelaskan Bandara Kertajati jadi pintu ABK Diamond Princess

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengungkapkan alasan dipilihnya Bandara Kertajati, Jawa Barat sebagai tempat untuk mendaratnya pesawat Garuda ...

Airnav tingkatkan Infrastruktur navigasi penerbangan di Ibu Kota baru

Perum Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia (LPPNPI) atau Airnav Indonesia meningkatkan Infrastruktur navigasi di Ibu Kota ...

12.993 penumpang libur Natal-Tahun Baru berangkat dari Bandara Halim

Sebanyak 12.993 penumpang angkutan udara telah berangkat dari Bandara Internasional Halim Perdanakusuma pada Jumat (20/12) yang diprediksi sebagai ...

Enam maskapai ajukan 367 penerbangan tambahan di Bandara Ngurah Rai

Sebanyak enam maskapai nasional dan internasional telah mengajukan 367 permohonan penerbangan tambahan atau extra flight di Bandara ...

Bandara Halim prediksi puncak lonjakan jumlah penumpang pada Jumat ini

Pengelola Bandara Halim Perdanakusuma memprediksi puncak lonjakan jumlah penumpang libur Natal 2019 dan Tahun Baru 2020 terjadi pada Jumat ...

Gelar apel, AP II terjunkan 10.000 personel sepanjang Natal

PT Angkasa Pura II (Persero) pada Rabu 19 Desember 2019, secara serentak menggelar Apel Siaga Angkutan Natal dan Tahun Baru 2019/2020 di ...

Menhub pusatkan penerbangan umroh di Bandara Kertajati

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi akan memusatkan penerbangan umroh dan haji wilayah Jawa Barat bagian Timur dan Jawa Tengah bagian Barat di ...

Bandara Husein dijadikan pusat penerbangan pesawat baling-baling

Bandara Husein Sastranegara Bandung akan dijadikan sebagai pusat penerbangan pesawat turboprop baling (turboprop/propeller) untuk rute di dalam Jawa, ...