Tag: kuhp

Mantan ajudan SYL mengaku serahkan tas berisi dolar ke ajudan Firli

Mantan ajudan Menteri Pertanian periode 2019-2023 Syahrul Yasin Limpo (SYL), Panji Harjanto mengaku menyerahkan tas berisi dolar AS ke ajudan Mantan ...

Maraknya pelat dinas palsu, Danpuspom TNI sampaikan sejumlah imbauan

Komandan Pusat Polisi Militer (Danpuspom) TNI Mayjen TNI Yusri Nuryanto menyampaikan  sejumlah imbauan kepada masyarakat terkait maraknya ...

Kejati tahan mantan Bupati Bone Bolango terkait korupsi bansos

Kejaksaan Tinggi (Kejati) Gorontalo pada Rabu menahan mantan Bupati Bone Bolango Hamim Pou terkait dugaan tindak pidana korupsi bantuan sosial ...

Polri ekshumasi korban dugaan pembunuhan oleh oknum TNI di Sawahlunto

Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) melakukan ekshumasi atau penggalian makam untuk keperluan medis terhadap korban kasus dugaan pembunuhan ...

Pengemudi arogan berpelat dinas TNI palsu telah ditangkap

Kepala Pusat Penerangan TNI Mayjen TNI Nugraha Gumilar mengungkapkan bahwa pengemudi arogan yang menggunakan pelat dinas TNI palsu telah ...

Lemkapi minta Bareskrim usut dugaan penistaan agama oleh Pdt Gilbert

Direktur Eksekutif Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia (Lemkapi) Dr Edi Hasibuan meminta Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri mengusut ...

Dua pengendali pungli Rutan KPK sampaikan permintaan maaf terbuka

Dua orang pegawai Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang berstatus tersangka atas perannya sebagai pengendali dalam perkara pungutan liar di Rumah ...

Gus Muhdlor hormati proses hukum pascapenetapan tersangka KPK

Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor atau yang akrab disapa Gus Muhdlor mengaku menghormati seluruh proses hukum yang sedang berjalan pascapenetapan dirinya ...

KPK segera sidangkan eks Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan segera menyidangkan eks Kepala Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean B Yogyakarta ...

KPK perpanjang penahanan dua tersangka korupsi BPPD Sidoarjo

Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi memperpanjang masa penahanan dua tersangka perkara dugaan korupsi di Badan Pelayanan Pajak Daerah (BPPD) ...

KPK cegah Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali ke luar negeri

Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi memberlakukan cegah ke luar negeri terhadap Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali setelah ditetapkan sebagai ...

KPK tetapkan Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor tersangka korupsi

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali sebagai tersangka dalam kasus dugaan tindak pidana korupsi pemotongan ...

Polisi jelaskan peran tersangka HSA langgar UU ITE bersama istri TNI

Kepolisian Daerah Bali menjelaskan peran tersangka Hari Soeslistya Adi (38) yang terseret kasus dugaan pelanggaran Undang-Undang Informasi dan ...

Kodam Udayana sebut belum cukup bukti dugaan perselingkuhan Lettu Agam

Kodam IX/Udayana menyebutkan dugaan perselingkuhan anggota TNI dari satuan Kesdam IX/Udayana Lettu CKM drg. Malik Hanro Agam dengan perempuan ...

Polrestabes Bandung tangkap pelaku pembuhuhan PSK di apartemen

Kepolisian Resor Kota Besar (Polrestabes) Bandung, Jawa Barat berhasil menangkap pelaku pembunuhan pekerja seks komersial (PSK) yang ditemukan tewas ...