Tag: kudeta militer

Menanti kiprah Indonesia bantu penyelesaian krisis Myanmar

Tahun ini, Indonesia menjalankan peran penting di kawasan yaitu sebagai Ketua Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN). Keketuaan ASEAN ...

Pengamat: Insentif bisa jadi solusi atasi krisis Myanmar

Pengamat hubungan internasional dari Universitas Gadjah Mada Randy Nandyatama berpendapat bahwa insentif bisa menjadi salah satu solusi untuk ...

Dirjen Kemlu: isu Myanmar mendesak untuk segera diselesaikan ASEAN

Direktur Jenderal Kerja Sama ASEAN Kementerian Luar Negeri RI Sidharto R Suryodipuro menegaskan bahwa krisis di Myanmar, yang dipicu kudeta militer ...

Junta militer Myanmar cabut pengampunan untuk ekonom Australia

Junta militer Myanmar mencabut pengampunan penjara atas seorang ekonom Australia, yang juga merupakan penasihat pada pemerintahan demokratis Myanmar ...

Pemerintah Burkina Faso minta pasukan Prancis pergi

Pemerintah militer Burkina Faso telah meminta pasukan Prancis yang ditempatkan di negara tersebut untuk pergi, TV nasional negara Afrika barat ...

Menlu: Penyelesaian isu Rohingya makin sulit karena krisis Myanmar

Penyelesaian masalah pengungsi Rohingya menjadi semakin sulit dengan adanya krisis politik di Myanmar saat ini, kata Menteri Luar Negeri RI ...

Lula ambil alih kepemimpinan Brazil, kecam Bolsonaro

Luiz Inacio Lula da Silva dilantik sebagai presiden Brazil pada Minggu (1/1) dan menyampaikan kecaman keras terhadap mantan pemimpin sayap ...

Pengadilan Myanmar tambah hukuman Suu Kyi dengan 7 tahun penjara

Pengadilan Myanmar pada Jumat menjatuhkan vonis tujuh tahun penjara bagi pemimpin yang digulingkan, Aung San Suu Kyi, atas lima dakwaan korupsi, ...

DK PBB desak junta Myanmar bebaskan Suu Kyi dan tahanan politik

Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa pada Rabu (21/12) mengesahkan resolusi yang meminta junta militer Myanmar agar membebaskan pemimpin ...

Etnis Rohingya: Mereka mencoba menghapus kewargaan kami

Kakek-nenek Zaw Win memiliki kartu identitas yang sama dengan warga di Myanmar pada umumnya, tetapi generasi orang tuanya diberi kartu identitas ...

Dirjen Kemlu: ASEAN tak pernah bahas pengeluaran paksa Myanmar

Direktur Jenderal Kerja Sama ASEAN Kementerian Luar Negeri RI Sidharto R Suryodipuro menegaskan bahwa perhimpunan negara Asia Tenggara tersebut tidak ...

Menlu RI kecam serangan terhadap pertunjukan musik di Myanmar

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi mengecam serangan udara yang dilancarkan junta militer Myanmar terhadap sebuah pertunjukan musik di ...

Paket berisi bom meledak di penjara Myanmar, delapan orang tewas

Sedikitnya delapan orang tewas dan 18 lainnya luka-luka akibat ledakan di penjara terbesar di Myanmar, Insein, menurut laporan media pada ...

Toyota buka pabrik baru di Myanmar yang ditunda menyusul kudeta

Toyota Motor Corp mengatakan pada Rabu bahwa pihaknya telah mulai merakit mobil di pabrik baru di Myanmar yang ditunda selama lebih dari 19 bulan ...

Aung San Suu Kyi dihukum penjara 3 tahun atas tuduhan korupsi

Sebuah pengadilan khusus yang dibentuk oleh pemerintah militer Myanmar pada Rabu menjatuhkan hukuman tiga tahun penjara kepada pemimpin terguling ...