Tag: kualitas udara

Sudin LH Jaksel uji emisi 1.006 kendaraan bermotor hingga Juni 2024

Suku Dinas Lingkungan Hidup Kota Administrasi Jakarta Selatan telah melakukan uji emisi sebanyak 1.006 kendaraan bermotor sejak Januari hingga Juni ...

Kualitas udara Jakarta tidak sehat bagi kelompok sensitif

Kualitas udara di Jakarta pada Senin pagi masuk kategori tidak sehat dan menduduki posisi ke-8 sebagai kota dengan udara terburuk di ...

Kualitas udara Jakarta pagi ini baik usai diguyur hujan

Kualitas udara di Jakarta pada Minggu pagi ini berdasarkan data IQAir masuk kategori baik usai diguyur hujan pada Sabtu (6/7) dan berada di posisi ...

Pemkot Jakut razia uji emisi kendaraan bermotor untuk cegah polusi

Pemerintah Kota Jakarta Utara rutin menyelenggarakan razia uji emisi asap buang  kendaraan bermotor yang melintas di wilayahnya sebagai upaya ...

Semen Indonesia peroleh apresiasi dari Forum Arkeologi Internasional

PT Semen Indonesia Tbk (SIG) memperoleh apresiasi dari SPAFA International Conference on Southeast Asian Archaeology and Fine Arts (SPAFACON) ...

Kualitas udara Jakarta masuk kategori sedang pada Sabtu pagi

Indeks kualitas udara (air quality index/AQI) di DKI Jakarta berada di angka 75 atau masuk kategori sedang, berdasarkan data situs pemantau kualitas ...

DKI Kemarin, pelatihan uji emisi hingga persiapan menjadi kota hijau

Sejumlah berita menarik seputar DKI Jakarta terjadi pada Jumat (5/7)  mulai dari  pelatihan uji emisi dengan peserta dari daerah penyangga ...

DKI beri pelatihan uji emisi daerah penyangga

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta memberikan pelatihan uji emisi kepada para petugas lingkungan hidup dari daerah penyangga untuk ...

Bicara Udara dan BRIN kerja sama atasi polusi udara

Yayasan Udara Anak Bangsa atau dikenal dengan Bicara Udara menjalin kerja sama dengan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) dalam rangka penanganan ...

Pelita Air dan Pertamina tanam 10 ribu pohon di Jawa Timur

PT Pelita Air Service (Pelita Air) dan PT Pertamina (Persero) melakukan penanaman 10 ribu pohon di Hutan Pertamina UGM Ngawi, Jawa ...

Begini anjuran 3M untuk cegah penyakit akibat polusi udara

Praktisi kesehatan masyarakat, dr Ngabila Salama menganjurkan masyarakat Jakarta untuk melakukan 3M, yakni menggunakan masker, mencuci tangan dan ...

DKI kini miliki 31 titik Stasiun Pemantau Kualitas Udara

Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta meluncurkan platform pemantau kualitas udara terintegrasi yang didukung 31 titik Stasiun Pemantau Kualitas Udara ...

Kualitas udara Jakarta tidak sehat pada Jumat pagi

Kualitas udara di DKI Jakarta pada Jumat pagi dalam kategori tidak sehat untuk kelompok sensitif sehingga diimbau untuk menghindari aktivitas luar ...

PLN Jakarta Raya lakukan uji emisi kendaraan untuk tekan polusi udara

PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) Unit Induk Distribusi Jakarta Raya bersama Suku Dinas Lingkungan Hidup Jakarta Pusat melakukan uji emisi kendaraan ...

DKI fokus wujudkan penggunaan transportasi publik hingga 30 persen

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta fokus untuk mewujudkan penggunaan transportasi publik hingga 30 persen pada 2030. "Artinya, ada ...