Tag: krisis keuangan

Program Pangan Dunia rencanakan impor gandum untuk Beirut

Program Pangan Dunia (WFP) berencana untuk mengimpor tepung dan biji-bijian gandum untuk toko dan pabrik roti guna membantu mencegah kekurangan ...

Macron janjikan bantuan untuk Lebanon tak jatuh ke tangan yang korup

Presiden Prancis Emmanuel Macron menjanjikan bantuan untuk Lebanon dan meyakinkan warga yang marah akibat ledakan bahwa tidak ada cek kosong yang ...

Arsenal bakal pecat 55 karyawannya imbas pandemi COVID-19

Arsenal yang baru saja menjuarai Piala FA musim 2019/20 mengumumkan bahwa klub asal London Utara itu berencana memecat 55 karyawannya karena krisis ...

Macron siap sampaikan "kenyataan pahit" pada pemimpin Lebanon

Presiden Prancis Emmanuel Macron ingin memberikan harapan bagi masa depan warga Lebanon saat dia mengunjungi Beirut pada Kamis, namun para stafnya ...

Menteri: kapasitas keuangan Lebanon "sangat terbatas" setelah ledakan

Bank sentral dan negara bagian Lebanon memiliki kapasitas keuangan "sangat terbatas" untuk menghadapi dampak ledakan gudang pelabuhan yang ...

Bank Dunia siap kerahkan dana pemulihan pascaledakan Beirut

Kelompok Bank Dunia, Rabu (5/8), mengatakan siap mengkaji kerusakan dan kebutuhan Lebanon untuk memulihkan diri dari ledakan hebat di pelabuhan ...

Penyelidikan awal temukan kelalaian sebabkan ledakan di Beirut

Penyelidikan awal menunjukkan kelalaian dan tidak adanya tindakan selama bertahun-tahun atas penyimpanan bahan yang sangat eksplosif di Pelabuhan ...

Beirut bergolak akibat ledakan, jumlah korban tewas capai 100 jiwa

Petugas penyelamat menggali puing-puing untuk mencari korban selamat pada Rabu, setelah ledakan gudang penyimpanan mengirim gelombang ledakan dahsyat ...

Spanyol masuk resesi, hapus pencapaian 6 tahun terakhir

Spanyol mulai memasuki resesi ekonomi setelah nilai Produk Domestik Bruto (PDB) turun sampai 18,5 persen pada Kuartal II 2020, demikian data dari ...

Menlu Prancis kunjungi Lebanon desak pelaksanaan reformasi

Menteri Luar Negeri Prancis Jean-Yves Le Drian akan mendesak Lebanon untuk melaksanakan reformasi yang sangat dibutuhkan untuk membantu negara itu ...

Uni Eropa capai kesepakatan bersejarah soal pemulihan pascapandemi

Para pemimpin Uni Eropa (EU) akhirnya mencapai kesepakatan "bersejarah" tentang rencana stimulus besar-besaran untuk ekonomi yang terdampak ...

Bahana: Skema "burden sharing" tuai pro dan kontra di pasar

Kepala Makroekonomi dan Direktur Strategi Investasi PT Bahana TCW Investment Management Budi Hikmat menilai skema berbagi beban atau burden ...

Krisis wabah, pekerja migran Ethiopia ditelantarkan di jalanan Lebanon

Alemtsehay Nasir (32) adalah satu dari ratusan perempuan Ethiopia pekerja domestik di Lebanon yang dipecat majikannya dan sempat telantar di jalanan ...

Kosta Rika akan mulai pembicaraan dengan IMF mengenai pinjaman

Presiden Kosta Rika Carlos Alvarado pada Minggu mengatakan negara Amerika Tengah itu akan memulai negosiasi dengan Dana Moneter Internasional (IMF) ...

Wall Street ditutup beragam, Indeks Nasdaq jatuh hingga 226,60 poin

Wall Street beragam pada akhir perdagangan Senin (Selasa pagi WIB) dengan Indeks S&P 500 dan Indeks Nasdaq jatuh terseret penurunan tajam raksasa ...