Tag: kota dumai

Hujan buatan difokuskan di tiga titik kebakaran lahan

Hujan buatan dilakukan di beberapa titik lokasi kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di wilayah Kabupaten Bengkalis, Provinsi Riau, yakni proses di ...

Jarak pandang di Duri hanya 200 meter

Kabut asap dari kebakaran hutan dan lahan yang menyelimuti Riau telah menyebabkan terbatasnya jarak pandang jalan raya tepat di Duri, Kecamatan ...

Lahan di Riau terbakar, Chevron sekedar memantau

Sebuah perusahaan penghasil minyak dan gas asal Amerika Serikat yang beroperasi di bumi Nusantara terus memantau perkembangan dan lokasi kebakaran ...

Kabut asap tebal, kualitas udara di Dumai makin buruk

Wali Kota Dumai, Provinsi Riau, Khairul Anwar menyatakan ketebalan kabut asap akibat kebakaran hutan dan lahan sudah mencapai tahap kualitas udara ...

KLH tegaskan fokus penyelidikan kebakaran di tiga kabupaten/kota

Penyelidikan kebakaran lahan dan hutan yang berdampak kabut asap di Provinsi Riau akan difokuskan pada Kabupaten Rokan Hilir (Rohil), Kabupaten ...

ISPU: udara Pekanbaru mengandung partikulat sedang

Mesin Indeks Standar Polutan Udara (ISPU) di Jalan Sudirman, Pekanbaru, Riau, Kamis sore, menunjukkan kandungan partikulat (partikel halus sejenis ...

Hujan buatan untuk padamkan kebakaran lahan Dumai

Pemerintah Kota Dumai, Propinsi Riau mengharapkan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) membantu penanggulangan kebakaran hutan dan lahan ...

Pelajar Dumai diliburkan karena kabut asap sangat membahayakan

Ancaman kabut asap yang sangat membahayakan kesehatan manusia membuat Dinas Pendidikan Kota Dumai, Riau, meliburkan seluruh peserta didik di semua ...

Bandara Dumai dan dua maskapai hentikan operasi

Otoritas Bandara Pinang Kampai Kota Dumai, Provinsi Riau, bersama maskapai Pelita Air dan Sky Aviation menghentikan sementara penerbangan pesawat ...

Kebakaran menjalar ke HTI Sinar Mas Grup

Kebakaran lahan dan hutan di Provinsi Riau sudah menjalar ke konsesi hutan tanaman industri (HTI) yang dikelola perusahaan Sinar Mas Grup di ...

Kabut asap Riau batalkan dua penerbangan

Dua penerbangan dari Bandara Pinang Kampai Dumai, Riau, dibatalkan akibat ketebalan kabut asap sebagai dampak pembakaran hutan dan lahan di kota ...

148 titik panas terdeteksi di Riau

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan 148 titik panas, sebagai indikasi terjadi kebakaran lahan dan hutan, terdeteksi di ...

Kualitas udara Dumai sangat membahayakan

Kualitas udara di Kota Dumai, Propinsi Riau, Rabu, makin membahayakan bagi keselamatan manusia. Kebakaran hutan di sana menjadi penyebab utama, asap ...

Kabut asap ancaman martabat bangsa

Musim kemarau 2013 di sebagian besar wilayah Provinsi Riau memberikan nuansa yang sama dengan kemarau-kemarau di tahun sebelumnya. Kebakaran hutan ...

BMKG temukan 187 titik panas di Sumatera

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Pekanbaru menyatakan jumlah titik panas (hotspot) di daratan Sumatera meningkat tajam ...