Tag: kopenhagen

Ada bola sepak raksasa di Eropa  

ANTARA - Saat Kopenhagen bersiap untuk menjadi tuan rumah pertandingan penyisihan grup Piala Eropa, Lego meluncurkan apa yang disebutnya sepak bola ...

Viktor Axelsen sewa jet ambulans demi bisa pulang ke Denmark

Viktor Axelsen memutuskan untuk menyewa jet ambulans agar bisa pulang dari Ukraina menuju Denmark. Keputusan tersebut diambil setelah Axelsen ...

"You and I" dapat penghargaan di festival film dokumenter Copenhagen

Film "You and I" meraih penghargaan di ajang Copenhagen International Documentary Festival atau biasa dikenal CPH:DOX, dalam kategori ...

Indonesia runner up FIFAe Nations Online Qualifiers Zona Asia-Oceania

Tim eNational Squad Indonesia tampil sebagai runner up final winner bracket FIFA eNations Online Qualifiers 2021 Zona Asia dan Oceania setelah kalah ...

Indonesia lolos final FIFAe Nations Series 2021

Tim eNational Squad pertama Indonesia lolos babak final FIFAe Nations Series 2021 mewakili zona Asia dan Oceania yang akan digelar di ...

Delapan kota tuan rumah Euro 2020 perbolehkan kehadiran penonton

UEFA pada Jumat menyatakan bahwa delapan dari 12 kota tuan rumah penyelenggara Piala Eropa 2020 telah sepakat untuk mengizinkan penonton menyaksikan ...

Taman hiburan Tivoli di Kopenhagen di buka kembali

Seorang pria dengan muka di cat seperti badut dan mengenakan kostum pengguntingan pita di pintu masuk taman hiburan Tivoli, yang dibuka untuk ...

Denmark izinkan 11.000 penonton saksikan laga Euro 2020

Denmark akan mengizinkan setidaknya 11.000 orang untuk menyaksikan secara langsung setiap pertandingan Piala Euro 2020 yang digelar di ...

Pakar kesehatan UEFA jamin Euro 2020 tetap Juni tahun ini

Kepala COVID-19 UEFA menyatakan bahwa dipastikan turnamen Euro 2020 yang diundur ke Juni tahun ini tidak akan dibatalkan atau ditunda, bahkan ...

Presiden UEFA tegaskan EURO tetap digelar di 12 kota

Presiden UEFA Aleksander Ceferin menegaskan EURO 2020 yang diundur ke tahun ini karena pandemi COVID-19 tetap digelar di 12 kota tuan rumah sesuai ...

Stimulus AS angkat sentimen risiko, dolar menguat, euro kalahkan yen

Dolar AS menguat terhadap sekeranjang mata uang utama lainnya pada akhir perdagangan Senin (Selasa pagi WIB) dan euro menguat terhadap yen karena ...

Dolar menyusut, setelah Inggris-UE sepakati perdagangan pasca-Brexit

Dolar AS sedikit menyusut pada akhir perdagangan Kamis (Jumat pagi WIB), saat sterling menguat dalam sesi tipis jelang liburan Natal, setelah Inggris ...

Pertandingan Inggris vs Islandia diizinkan digelar di Wembley

Pemerintah Inggris telah memberikan timnas Islandia sebuah pengecualian dari larangan perjalanan agar pertandingan UEFA Nations League antara kedua ...

Kejuaraan Dunia Senam 2021 dipindah ke Kitakyushu, Jepang

Lokasi penyelenggaraan Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2021 telah dipindahkan dari Kopenhagen, Denmark ke Kitakyushu, Jepang dan akan berlangsung pada ...

Laga Nations League antara Inggris lawan Islandia terancam ditunda

Pertandingan UEFA Nations League antara Inggris melawan Islandia terancam ditunda karena pemerintah Inggris memberlakukan larangan perjalanan baru ...