Tag: koni pusat

KONI Sultra usulkan anggaran pembinaan olahraga 2,5 persen APBD/APBN

KONI Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) mengusulkan alokasi anggaran melalui APBD maupun APBN hingga 2,5 persen untuk meningkatkan pembangunan ...

KSO diteken, Akademi Digital Motorsport Indonesia siap beroperasi

Perjanjian Kerjasama Operasional (KSO) Akademi Digital Motorsport Indonesia (ADMI) secara resmi diteken oleh Lembaga Pengelola Dana dan Usaha ...

Indonesia resmi akui esports sebagai cabang olahraga prestasi

Kementerian Pemuda dan Olahraga serta Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) secara resmi mengakui esports sebagai cabang olahraga prestasi di ...

MPI tak ingin lengah setelah resmi jadi anggota KONI

Cabang olahraga Modern Penthatlon Indonesia (MPI) tidak ingin lengah setelah resmi menjadi anggota Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) meski ...

Minimnya anggaran jadi kendala KONI Provinsi kirim atlet ke PON Papua

Sejumlah KONI Provinsi melaporkan minimnya anggaran dari pemerintah daerah akibat COVID-19 menjadi kendala mereka untuk mempersiapkan para atletnya ...

PON XXI Aceh-Sumut akan tetap digelar pada 2024

PON XXI Aceh-Sumatera Utara dipastikan akan tetap digelar pada 2024 atau sesuai dengan jadwal Olimpiade, demikian hasil keputusan Rapat Kerja ...

KONI Papua bersikukuh tak akan pertandingkan 10 cabor di PON XX

KONI Papua bersikukuh menyatakan bahwa mereka tak akan mempertandingkan 10 cabang olahraga yang telah dicoret dari PON XX Papua 2021. Pembahasan ...

Atlet PON Papua tetap diizinkan tampil di SEA Games 2021

Atlet yang akan bertanding di PON Papua bakal tetap diizinkan tampil di SEA Games 2021 Vietnam berdasarkan keputusan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) ...

Resmi jadi anggota KONI, PP PBFI siap berprestasi di SEA Games 2021

Ketua Umum Perkumpulan Binaraga dan Fitness Indonesia (PBFI) Irwan Alwi menyatakan pihaknya akan bekerja keras agar bisa menyumbangkan medali pada ...

Sah jadi anggota KONI, IBA MMA langsung konsolidasi dengan daerah

Ikatan Beladiri Amatir Mix Martial Art (IBA MMA) secara resmi disahkan menjadi anggota Komite Olah Raga Nasional Indonesia (KONI) pada Rapat Kerja ...

Delapan induk cabang olahraga diterima jadi anggota baru KONI

Delapan organisasi induk cabang olahraga diterima sebagai anggota baru KONI berdasarkan keputusan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) KONI 2020 hari ...

Pasal UU SKN soal larangan rangkap jabatan masih jadi perdebatan KONI

UU Sistem Keolahragaan Nasional Pasal 40 tentang larangan bahwa pejabat publik tidak boleh rangkap jabatan sebagai pimpinan KONI masih menjadi ...

Sembilan cabang olahraga ajukan diri sebagai anggota KONI

Sembilan cabang olahraga mengajukan diri sebagai anggota KONI Pusat pada Rapat Kerja Nasional (Rakernas) KONI 2020 hari kedua yang digelar secara ...

Rakernas KONI diharapkan hasilkan langkah strategis pembinaan olahraga

Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali berharap Rapat Kerja Nasional (Rakernas) KONI 2020 yang dilakukan secara virtual pada 25-27 Agustus dapat ...

PON XXI Aceh-Sumut rencanakan pertandingkan 56 cabang olahraga

Pemerintah provinsi Aceh dan Sumatera Utara merencanakan untuk mempertandingkan total 56 cabang olahraga pada Pekan Olahraga Nasional (PON) ...