Tag: konflik gaza

Ekonom prediksi ada uang triliunan rupiah bergulir di hari pemilu

Ekonom senior Chatib Basri memprediksi akan ada uang senilai triliunan rupiah yang bergulir di saat hari pelaksanaan pemilihan umum (pemilu) ...

Ekonom nilai RI mampu atasi kondisi naiknya minyak akibat konflik Gaza

Menteri Keuangan periode 2013-2014 sekaligus ekonom senior Chatib Basri menilai Indonesia masih tetap mampu mengatasi kondisi kemungkinan naiknya ...

Rusia siap bekerja sama dengan dunia Muslim cegah krisis Gaza meluas

Duta Besar Rusia untuk Indonesia Lyudmila Vorobieva mengatakan negaranya siap bekerja sama dengan negara-negara Arab dan Muslim untuk mencegah ...

Israel lanjutkan perang jika gencatan senjata berakhir

Israel akan terus menyerang Jalur Gaza setelah gencatan senjata sementara berakhir, kata Perdana Menteri Benjamin Netanyahu pada Rabu. "Kita ...

Konflik Gaza, warga Palestina yang tewas tembus 14.000 orang

Jumlah warga Palestina yang tewas di Jalur Gaza telah melampaui 14.000 orang sejak konflik Israel-Hamas yang masih berkecamuk saat ini pecah pada 7 ...

R20 ISORA siap jadi wadah pembahasan persoalan di Timur Tengah

ANTARA - Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), di Jakarta, Selasa (21/11), menjabarkan persiapan gelaran R20 International Summit of Religious ...

Retno Marsudi dan utusan OKI akan bertemu Menlu China bahas Gaza

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi dan beberapa menter luar negeri  Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) akan bertemu dengan Menteri Luar Negeri ...

Turkiye akan bawa konflik Gaza ke pengadilan internasional

ANTARA - Presiden Turkiye Recep Tayyip Erdogan, Sabtu (18/11) mengatakan bahwa Turkiye akan membawa "pembantaian" di Gaza ke pengadilan ...

Pemimpin oposisi Israel desak PM Netanyahu mundur dari jabatannya

Pemimpin oposisi Israel Yair Lapid telah mendesak PM Benjamin Netanyahu untuk mundur dari jabatannya karena dinilai tidak becus menangani konflik ...

Tiga negara abstain saat DK PBB serukan jeda perang di Gaza

Tiga negara pemilik hak veto di Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) pada Rabu (15/11) abstain saat dewan itu menyerukan jeda ...

Kepala UNICEF sebut situasi di Gaza memilukan

Kepala badan PBB untuk urusan anak-anak, UNICEF, pada Rabu menggambarkan situasi di Jalur Gaza memilukan di tengah serangan Israel yang mematikan di ...

Prabowo ajak menhan se-ASEAN bantu Palestina hinga ekspor impor RI

ANTARA - Menteri Pertahanan Prabowo ajak menhan se-ASEAN untuk membantu Palestina perdagangan Internasional Indonesia.​​​​​​​ ...

China akan gunakan presidensi DK PBB tanggapi serangan ke RS Al-Shifa

Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Mao Ning mengatakan China akan menggunakan posisinya sebagai presiden bergilir di Dewan Keamanan Perserikatan ...

Biden: Kemitraan Strategis Komprehensif era baru hubungan AS-Indonesia

Presiden Amerika Serikat Joe Biden menyambut Kemitraan Strategis Komprehensif yang diluncurkan bersama Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) di ...

Pemulangan WNI dari Gaza

Dua keluarga yang terdiri dari 7 warga negara Indonesia (WNI) dan 2 warga Palestina dievakuasi keluar dari Gaza pada Jumat (3/11) dan Minggu (12/11) ...