Tag: komoditas beras

Pemprov Jateng galakkan bantuan makanan bergizi atasi kemiskinan

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menggalakkan bantuan pemberian makanan bergizi bagi anak-anak dan ibu hamil sebagai salah satu upaya mengatasi ...

BI perkirakan ekonomi Jatim tumbuh hingga 5,5 persen

Kepala Perwakilan Bank Indonesia (KPwBI) Provinsi Jawa Timur Erwin Gunawan Hutapea memperkirakan ekonomi Jawa Timur akan tumbuh sekitar 4,7 persen ...

BI minta Aceh optimalkan sistem resi gudang untuk jaga stok beras

Bank Indonesia meminta agar Pemerintah Aceh untuk mengoptimalkan sistem resi gudang (SRG) untuk komoditas beras, dalam upaya menjaga persediaan beras ...

Kabupaten Penajam bersiap jadi daerah tumpuan pangan Kota Nusantara

Pemerintah Kabupaten Penajam Paser Utara, Provinsi Kalimantan Timur, mempersiapkan diri untuk menjadi daerah tumpuan pangan Kota Nusantara, ibu kota ...

Bapanas pantau harga pangan di Bekasi pastikan stabilitas terjaga

Badan Pangan Nasional (Bapanas) memantau harga sejumlah komoditas pangan strategis untuk memastikan stabilitas dan kelancaran pasokan, terutama di ...

Bapanas pantau harga kebutuhan pokok di Pasar Tambun Bekasi

Badan Pangan Nasional (Bapanas) bersama Satgas Pangan Kepolisian Republik Indonesia melakukan pemantauan harga kebutuhan pokok di Pasar Tambun ...

Bapanas: Pemantauan pangan intensif dilakukan demi kendalikan inflasi

Deputi Kerawanan Pangan dan Gizi Badan Pangan Nasional (Bapanas) Nyoto Suwignyo menyebutkan bahwa pemantauan harga, stok termasuk keamanan pangan ...

Pemkab Bekasi luncurkan beras Swaresi sebagai produk lokal

Pemerintah Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, meluncurkan produk beras Swasembada Solusi Ekonomi Masyarakat Bekasi atau Swaresi hasil panen petani lokal ...

Pemkot Cimahi jangkau masyarakat salurkan beras murah lewat Sibesti

Pemerintah Kota (Pemkot) Cimahi menjangkau masyarakat salurkan beras dengan harga murah melalui program Siapkan Beras untuk Masyarakat Kota Cimahi ...

BPS: Harga beras naik karena panen raya telah selesai

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat harga beras di tingkat penggilingan, grosir, dan eceran mengalami peningkatan pada Juli 2024, yang salah ...

BPS Lampung: Bawang merah sumbang deflasi 0,32 persen di Juli

Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Lampung menyatakan bahwa komoditas bawang merah menyumbang deflasi bulan ke bulan di provinsi tersebut sebesar ...

BPS sebut beras mulai kembali alami tren inflasi

Badan Pusat Statistik (BPS) menyatakan komoditas beras mulai kembali mengalami tren inflasi setelah sempat deflasi pada April dan Mei ...

Papua Barat lakukan pendataan anak untuk program makan siang gratis

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Barat masih melakukan pendataan terhadap anak-anak yang tersebar di tujuh kabupaten untuk diakomodasi ke dalam ...

BI sebut Aceh perlu perkuat industri pengolahan guna beri nilai tambah

Bank Indonesia (BI) menyebut Pemerintah Aceh perlu memperkuat sektor industri pengolahan dari setiap produk lapangan usaha, dalam upaya memberi nilai ...

BPS sebut kemiskinan di Kalsel turun 0,18 persen pada 2024

Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) merilis hasil pendataan kemiskinan di provinsi setempat yang menurun sekitar 0,18 ...