Tag: komisi ii

Pemohon uji materi UU nilai penting ada kotak kosong setiap pilkada

Pemohon uji materi Undang-Undang tentang Pilkada, Muhamad Raziv Barokah, menilai pentingnya menghadirkan kotak kosong di setiap wilayah dalam ...

Komisi II bahas tiga opsi dalam rapat dengan KPU terkait kotak kosong

Anggota Komisi II DPR RI Mardani Ali Sera menyebut ada tiga opsi yang akan dipertimbangkan dalam rapat konsultasi dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) ...

KPU Jabar: Stand Up Comedy Kepemiluan untuk menarik minat pemilih muda

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat mengungkapkan bahwa mereka segera menggelar kontes Stand Up Comedy Kepemiluan dengan tujuan untuk menarik ...

Ketua Komisi II: Kotak kosong muncul di pilkada karena 2 faktor

nya partai politik harus lebih banyak membangun atau membina kader-kader-nya," kata Doli saat dihubungi ANTARA di Jakarta, Sabtu. Selain ...

Komisi II DPR: Jangan berpikir negatif terhadap fenomena kotak kosong

Ketua Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia mengatakan agar publik tidak berpikir negatif dengan fenomena kotak kosong yang muncul di 41 daerah pada ...

Pengamat UB ungkap sebab munculnya kotak kosong di Pilkada 2024

Pengamat politik Universitas Brawijaya (UB) Malang Wawan Sobari mengungkap alasan munculnya calon tunggal atau kotak kosong di sejumlah kabupaten ...

Komisi II usul pilkada ulang maksimal setahun bila kotak kosong menang

Ketua Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia mengusulkan agar pilkada ulang dilakukan selambat-lambatnya satu tahun bila kotak kosong ditetapkan sebagai ...

Bawaslu siap hadiri RDP bahas 41 daerah "kotak kosong" dengan DPR RI

Badan Pengawas Pemilu siap menghadiri Rapat Dengar Pendapat dengan Komisi II DPR RI pada 10 September 2024 untuk membahas 41 daerah dengan calon ...

Profil Hugua, mantan Bupati Wakatobi yang jadi Cawagub Sultra 2024

Hugua merupakan salah satu tokoh politik di Sulawesi Tenggara, yang resmi menjadi calon Gubernur Sulawesi Tenggara pada Pilkada 2024. Nama Hugua ...

KPU buka opsi gelar pilkada ulang di 2025 bila kotak kosong menang

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI membuka opsi untuk menggelar pilkada ulang pada akhir 2025 apabila banyak wilayah dengan peserta calon tunggal ...

Enny Anggraeni Anwar, satu-satunya wanita pada Pilkada Sulbar 2024

Pasangan calon Gubernur dan calon Wakil Gubernur Sulbar Prof. Husain Syam (PHS) dan Enny Anggraeni Anwar resmi mendaftar di kantor KPU ...

KPU jadwalkan RDP bersama DPR bahas kotak kosong pada 10 September

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI dijadwalkan menghadiri rapat dengar pendapat bersama Komisi II DPR RI untuk membahas fenomena kotak kosong pada ...

Profil Steven Kandouw, calon gubernur Sulawesi Utara di Pilkada 2024

Steven Octavianus Estefanus Kandouw yang lebih dikenal sebagai Steven Kandouw, merupakan salah satu tokoh kunci dalam politik Sulawesi Utara saat ...

Profil Hadi Mulyadi, cawagub Kalimantan Timur di Pilkada 2024

H. Hadi Mulyadi kembali maju sebagai calon wakil gubernur (cawagub) mendampingi inkumben Isran Noor pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kalimantan ...

Profil Epyardi Asda, bakal calon gubernur Pilkada Sumatera Barat 2024

Epyardi Asda merupakan calon gubernur (cagub) Sumatera Barat yang diusung oleh PAN untuk pilkada 2024. Dengan latar belakang yang solid dalam ...