Tag: kolusi

Terbukti terima suap, mantan Dirjen Kemendagri divonis 4 tahun 6 bulan

Mantan Direktur Jenderal Bina Keuangan Daerah Kementerian Dalam Negeri Mochamad Ardian Noervianto divonis 4 tahun 6 bulan penjara dalam kasus ...

JPU tuntut pasutri oknum jaksa-polisi terkait suap perkara narkoba

Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri Pekanbaru menuntut pasangan suami istri (pasutri), yakni oknum polisi Bripka BA dan oknum jaksa ...

Jemy Sutjiawan dituntut 4 tahun penjara terkait kasus korupsi BTS 4G

Direktur Utama PT Sansaine Exindo Jemy Sutjiawan dituntut pidana selama 4 tahun penjara terkait dengan kasus korupsi penyediaan menara base ...

Dua anak buah SYL divonis 4 tahun penjara di kasus korupsi Kementan

Dua anak buah mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL), yakni Kasdi Subagyono dan Muhammad Hatta divonis pidana empat tahun penjara ...

Jaksa KPK nyatakan pikir-pikir atas vonis SYL

Jaksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyatakan pikir-pikir atas vonis pidana 10 tahun penjara dan denda sebanyak Rp300 juta subsider 4 bulan ...

SYL divonis 10 tahun penjara terbukti lakukan korupsi di Kementan

Menteri Pertanian (Mentan) periode 2019—2023 Syahrul Yasin Limpo (SYL) divonis pidana 10 tahun penjara dan denda sebanyak Rp300 juta subsider 4 ...

Empat terdakwa kasus korupsi Tol MBZ dituntut 4-5 tahun penjara

Sebanyak empat terdakwa kasus dugaan korupsi pembangunan Jalan Tol Layang Sheikh Mohammed bin Zayed (MBZ) Japek II Elevated Ruas Cikunir-Karawang ...

KPK: Modus korupsi bansos presiden kurangi kualitas demi keuntungan

Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkapkan modus dalam kasus dugaan korupsi bantuan sosial presiden pada tahun 2020 adalah ...

Kemendagri-LKPP luncurkan SEB pada BLUD kesehatan

Menteri Dalam Negeri bersama Tito Karnavian dan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) Hendrar Prihadi meluncurkan Surat ...

KPK periksa dua PNS Kemensos sidik korupsi bansos Presiden

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kamis, memeriksa dua pegawai negeri sipil (PNS) Kementerian Sosial (Kemensos) terkait dengan penyidikan ...

KPK sidik korupsi Bansos Presiden untuk Penanganan COVID-19

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah memulai penyidikan terkait dugaan korupsi Bantuan Sosial (Bansos) Presiden untuk Penanganan COVID-19 di ...

Eks Dirjen Kemendagri dituntut 5 tahun 4 bulan di kasus suap PEN Muna

Mantan/eks Direktur Jenderal Bina Keuangan Daerah Kementerian Dalam Negeri Mochamad Ardian Noervianto dituntut pidana penjara selama 5 tahun dan 4 ...

Achsanul Qosasi divonis 2,5 tahun penjara terbukti terima suap BTS 4G

Anggota III Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI nonaktif Achsanul Qosasi divonis pidana penjara selama 2,5 tahun dan denda Rp250 juta setelah terbukti ...

Romo Magnis sebut partai oposisi penting untuk demokrasi

Guru besar filsafat moral Franz Graf von Magnis atau Romo Magnis mengatakan bahwa partai oposisi atau yang berada di luar pemerintahan penting untuk ...

Edward Hutahaean dituntut 3 tahun penjara terkait kasus BTS 4G

Komisaris Utama PT Laman Tekno Digital Naek Parulian Wasington Hutahaean alias Edward Hutahaean dituntut pidana 3 tahun penjara terkait dengan kasus ...