Tag: klaster covid 19

MUI sesalkan kerumunan picu klaster COVID-19

Wakil Sekretaris Jenderal Majelis Ulama Indonesia Nadjamuddin Ramly menyesalkan terjadi kerumunan massa sepekan terakhir yang bisa memicu munculnya ...

Kasus positif COVID-19 di Petamburan meningkat setelah pelacakan

Angka kasus positif COVID-19 di Kelurahan Petamburan, Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat meningkat setelah Puskesmas setempat melakukan pelacakan ...

Doni minta warga di kerumunan Petamburan-Megamendung tes COVID-19

Ketua Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Doni Monardo meminta seluruh masyarakat yang berada dalam kerumunan massa di Bandara Soekarno Hatta, ...

Polrestro Jaksel fasilitasi warga Tebet jalani tes cepat

Polres Metro Jakarta Selatan memfasilitasi warga Tebet yang mengikuti kegiatan Maulid Nabi Muhammad SAW untuk menjalani tes cepat (rapid test) ...

Membentengi COVID dibalik jeruji besi lapas

Pandemi coronavirus diasease atau bisa dimanapun dan kapanpun di seluruh belahan dunia tak terkecuali di Indonesia khususnya di Provinsi Sulawesi ...

Kemarin, klaster COVID-19 Petamburan hingga perpanjangan PSBB transisi

Beragam berita dan peristiwa di Kota Metropolitan Jakarta dan sekitarnya pada Minggu (22/11) telah diwartakan Kantor Berita Antara, berikut kami ...

Rizieq Shihab akan jalani tes usap COVID-19 mandiri

Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Rizieq Shihab akan menjalani tes usap (swab test) COVID-19 secara mandiri, setelah dikabarkan jatuh sakit ...

Persentase keterpakaian tempat tidur isolasi dan ICU di DKI meningkat

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengungkapkan bahwa persentase keterpakaian tempat tidur isolasi harian atau ruang rawat inap maupun ruang ICU di ...

Kapolsek Metro Tanah Abang positif COVID-19

Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imran mengungkapkan Kapolsek Metro Tanah Abang Kompol Singgih Hermawan dan Wakapolsek Metro Tanah Abang Kompol Sri ...

Polda Metro Jaya perpanjang peniadaan ganjil-genap

Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya kembali memperpanjang peniadaan pembatasan kendaraan berbasis nomor plat ganjil-genap seiring dengan ...

Kapolda: Ada klaster COVID-19 di Petamburan

Kapolda Metro Jaya Irjen Polisi Fadil Imran menyebutkan adanya klaster COVID-19 di kawasan Petamburan, Jakarta Pusat, setelah terjadi keramaian di ...

Mewujudkan pilkada aman tanpa menjadi klaster COVID-19 di Kota Palu

Kota Palu, Sulawesi Tengah, melaksanakan pemilihan kepala daerah (pilkada) pada 9 Desember mendatang di tengah pandemi COVID-19 yang belum tahu kapan ...

Mendorong pilkada sehat minim pelanggaran

Pemilihan kepala daerah serentak 2020 sedang berada dalam tahapan kampanye, penyelenggaraan kampanye sudah berjalan 50 hari lebih.   Jika ...

WHO selidiki potensi klaster COVID-19 di kalangan stafnya

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) pada Senin mengatakan terdapat 65 infeksi COVID-19 di kalangan staf kantor pusat Jenewa sejak awal pandemi dan ...

Pandemi, pimpinan Ponpes Buntet Cirebon sarankan Reuni 212 ditunda

Pimpinan Pondok Pesantren Buntet Cirebon, Jawa Barat, KH Adib Rofiuddin Izza, berharap rencana reuni Persaudaraan Alumni (PA) 212 ditunda karena ...