Tag: kirab budaya

KRI Banjarmasin akan ikuti parade kapal perang Tiongkok

Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) Banjarmasin akan mengikuti parade kapal perang internasional di Qingdao, Provinsi Shandong, Tiongkok, pada ...

Kehadiran polisi tambah rasa aman rayakan Imlek

Bandung (ANTARA News)  - Pengamanan optimal yang dilakukan personel Kepolisian Resor Kota Besar (Polrestabes) Bandung menambah rasa aman ...

Cahaya lilin hiasi vihara di Bandung

Cahaya lilin menghiasi sejumlah vihara di Kota Bandung pada Malam Tahun Baru Imlek 2565 yang ramai dikunjungi oleh jemaatnya untuk melakukan ...

Kirab Imlek di Bandung ditiadakan, ini alasannya

Kirab budaya menyambut Tahun Baru China atau Imlek di Kota Bandung tahun 2014 ditiadakan."Soalnya sekarang tahun ini tahun 2014. Budayanya kalau ...

Ritual "Sebar Apem Keong" diikuti ribuan orang

Ribuan warga berkumpul di kawasan objek wisata Umbul Pengging Banyudono, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, Jumat, mengikuti upacara ritual "Gunungan ...

Ini natalan unik warga Merapi

Ratusan warga lereng Gunung Merapi menggelar perayaan Natal yang unik lewat ritual kirab air hujan keliling di Dukuh Surowono, Desa Tangkil, ...

Jakarta Night Festival akan meriahkan malam tahun baru

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta kembali menggelar acara Jakarta Night Festival (JNF) di sepanjang Jalan MH Thamrin-Jalan Jenderal Sudirman untuk ...

Kirab Gunungan Apem tetap meriah meski hujan

Kirab Budaya Gunungan Apem dalam rangka upacara adat "Saparan Ki Ageng Wonolelo" yang digelar masyarakat Desa Widodomartani, Kecamatan Ngemplak, ...

Warga DKI terkesan Kirab Budaya di Monas

Kirab Budaya para raja nusantara dan mancanegara yang dimulai pukul 15.00 sampai 18.00 WIB telah berakhir sekaligus menutup rangkaian acara ...

Jokowi lepas 1.603 peserta Kirab Budaya di Monas

Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo atau yang akrab disapa Jokowi melepas 1.603 peserta Kirab Budaya sebagai puncak acara Festival Keraton Sedunia atau ...

Pagelaran keraton tambah pengetahuan budaya

Pagelaran Agung Keraton sedunia yang digelar Pemda DKI Jakarta di kawasan Monumen Nasional dinilai bisa menambah pengetahuan generasi muda tentang ...

Ruas jalan yang ditutup saat kirab budaya pada Minggu

Beberapa ruas jalan akan ditutup selama kirab budaya nusantara di kawasan Monumen Nasional Jakarta pada Minggu (8/12), kata Kepala Dinas Perhubungan ...

Kirab Budaya Raja Nusantara digelar Minggu di Monas

Kirab budaya raja-raja Nusantara dalam rangkaian Pagelaran Agung Keraton se-Dunia "World Royal Heritage Festival" akan digelar pada Minggu (8/12) di ...

Aksi bakar sate di Malang bidik rekor MURI

Pemerintah Kabupaten Malang, Jawa Timur, mengadakan lomba membakar sate kelinci terpanjang untuk memecahkan rekor Museum Rekor Indonesia (MURI). ...

Sebagian arus lalu lintas di Jakarta Pusat dialihkan

Sebagian arus lalu lintas di wilayah Jakarta Pusat dialihkan sementara lantaran Pemprov DKI Jakarta menggelar acara Kirab Budaya Rakyat yang diikuti ...