Tag: kim jong un

Korea Utara mulai diskusi pembubaran lembaga urusan antar-Korea

Korea Utara memulai diskusi mengenai pembubaran lembaga-lembaga yang bertanggung jawab atas hubungan antar-Korea, lapor media pemerintah pada Senin, ...

Presiden Korsel bersumpah akan tangkal ancaman nuklir Korea Utara

Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol menyatakan negaranya dan Amerika Serikat akan menuntaskan penguatan postur pertahanan pada semester pertama 2024 ...

Kim Jong Un nyatakan 2024 tahun penting untuk persiapan perang

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un menyatakan 2024 akan menjadi tahun penting untuk persiapan perang dan menyebut aksi konfrontatif Amerika Serikat ...

Korea Utara bakal luncurkan tiga satelit pengintai pada 2024

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un dalam rapat Partai Buruh, Sabtu, mengatakan bahwa Pyongyang berencana meluncurkan tiga satelit pengintai baru pada ...

Pemimpin Korut minta pasukannya bersiap hadapi perang lawan AS

Pemimpin Korea Utara (Korut) meminta pasukan bersenjatanya untuk bersiap menghadapi perang melawan Amerika Serikat  saat dirinya menyalahkan ...

Korea Utara ancam luncurkan senjata nuklir jika diprovokasi musuh

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un kembali mengingatkan bahwa negaranya tak akan ragu meluncurkan serangan nuklir jika 'musuh' memprovokasi ...

Korea Utara luncurkan rudal balistik antarbenua Hwasong-18

Rudal balistik antarbenua Hwasong-18 diluncurkan di lokasi yang tidak disebutkan di Korea Utara pada 18 Desember 2023 dalam gambar yang dirilis ...

Misinformasi! Polisi razia pengguna kaus berlambang bendera Palestina

Sebuah konten digital yang menampilkan tiga pria terjaring razia polisi, ditemukan di Facebook sejak 14 November silam. Sejumlah polisi, dalam ...

Kim Jong Un: Menjaga angka kelahiran adalah "PR kita semua"

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un telah menginisiasi upaya untuk mengatasi turunnya angka kelahiran di negara itu, media pelat merah KCNA melaporkan ...

Satelit mata-mata Korut berhasil abadikan Gedung Putih dan Pentagon

Setelah puluhan tahun berada di bawah pantauan satelit pemerintah asing dan para analis, Korea Utara akhirnya berhasil meluncurkan satelit mata-mata ...

Menlu China, Korsel, Jepang sepakati percepat persiapan KTT Trilateral

Menteri luar negeri (menlu) dari China, Korea Selatan (Korsel), dan Jepang menyepakati untuk mempercepat persiapan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ...

Korut klaim dapatkan gambar target utama dari satelit pengintai

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un telah meninjau gambar-gambar "wilayah-wilayah target utama" di Korea Selatan dan negara bagian Hawaii, ...

Kim Jong Un sebut peluncuran satelit pengintai adalah hak membela diri

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un mengatakan peluncuran satelit pengintaian militer yang dilakukan negara tersebut pada awal pekan ini merupakan ...

Soal satelit mata-mata Korut, China minta semua pihak menahan diri

China meminta agar semua pihak baik negara-negara di Semenanjung Korea maupun di lokasi lain dapat menahan diri pasca Korea Utara (Korut) berhasil ...

Hoaks! Militer negara-negara Arab bergerak menuju Gaza

Bantuan militer dari negara-negara Arab dikabarkan telah bergerak menuju Gaza untuk memberikan bantuan. Cuplikan gambar yang menampilkan tiga ...