Tag: ketersediaan beras

Bulog Cirebon salurkan 26 ribu ton beras SPHP hingga November

Perum Bulog Kantor Cabang Cirebon, Jawa Barat, telah menyalurkan sebanyak 26 ribu ton beras program Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) di ...

Ketersediaan stok pangan di Kota Bandung jelang libur Natal surplus

Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung, Jawa Barat, melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan (DKPP) memastikan stok 11 komoditas pangan strategis ...

PJ Gubernur Bali bagikan pupuk hayati cair dukung pertanian organik

Penjabat (Pj) Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya membagikan 300 dus pupuk hayati cair kepada petani di Desa Dalang Kecamatan Selemadeg Timur ...

Bulog optimalkan penyerapan beras komersial di tingkat petani

Bulog Surakarta berupaya mengoptimalkan penyerapan beras komersial di tingkat petani menyusul masih tingginya harga beras PSO. "Harga gabah ...

Wamendagri panen raya padi 60 hektare di Kabupaten Nabire

Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) John Wempi Wetipo melakukan panen raya padi 60 hektare di Desa Satuan Permukiman Satu (SP1), Distrik Nabire ...

Kemarin, ekonomi RI kuat hingga pembebasan bea masuk beras

Pada Selasa (7/11/2023), berbagai peristiwa ekonomi telah diberitakan Kantor Berita ANTARA mulai pertumbuhan ekonomi Indonesia pada triwulan III 2023 ...

Bulog Jabar salurkan 42.000 ton beras per bulan untuk bantuan pangan

Perum Bulog Wilayah Jawa Barat menyalurkan beras sebanyak 42.000 ton per bulan untuk bantuan tahap kedua program cadangan pangan pemerintah ...

Ketersediaan beras Jabar dipastikan aman sampai akhir 2023

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin memastikan ketersediaan beras di Jawa Barat aman hingga akhir tahun 2023 sehingga masyarakat ...

Bulog jamin ketersediaan beras di Gorontalo

ANTARA - Bulog Sub Divisi Regional Gorontalo menjamin ketersediaan beras di Provinsi Gorontalo cukup untuk memenuhi kebutuhan masyarakat hingga bulan ...

DKI tingkatkan stok bahan pokok untuk kendalikan inflasi

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan meningkatkan stok bahan pokok, terutama beras untuk mengendalikan inflasi di Indonesia, khususnya di Ibu ...

Menjaga ketahanan pangan di tengah kekeringan

Wilayah Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, menjadi satu dari sekian daerah di Indonesia yang mengalami kekeringan, setidaknya dalam dua bulan terakhir ...

Pemkab Bekasi gelar operasi pasar murah beras keliling

Pemerintah Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, bekerja sama dengan Perum Bulog setempat menggelar operasi pasar murah khusus beras secara keliling di ...

Presiden Jokowi: Pemerintah akan salurkan BLT El Nino

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan pemerintah akan menyerahkan bantuan langsung tunai (BLT) kepada masyarakat di Tanah Air yang terdampak El ...

Bulog Bengkulu pastikan persediaan daging beku hingga akhir 2023

Bulog Provinsi Bengkulu memastikan ketersediaan daging beku untuk kebutuhan masyarakat provinsi berjuluk Bumi Rafflesia ini cukup hingga akhir ...

Bulog Manokwari: Laporkan toko yang jual beras SPHP di atas Rp59 ribu

Kepala Perum Bulog Cabang Manokwari, Papua Barat,  Stephanus Kurniawan meminta masyarakat di Manokawri melaporkan jika menemukan beras ...